RI & Jepang Makin Mesra, Proyek Ini Salah Satu Buktinya

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 43%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita

Jepang,Proyek Jepang Di Indonesia,Jepang Bangun Mrt

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menilai Jepang salah satu mitra terbaik dalam pembangunan sarana dan prasarana transportasi massal.

Rabu, 17 Apr 2024 22:39 WIBMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menilai Jepang salah satu mitra terbaik dalam pembangunan sarana dan prasarana transportasi massal. Hal itu disampaikan Budi Karya di sela acara penandatanganan nota kesepahaman antara PT MRT Jakarta dengan Sojitz Corporation di Stasiun MRT Bundaran HI, Rabu .

"Hari ini kami baru saja ada seremoni penandatanganan kontrak paket CP205 MRT Jakarta. Jadi, sekalipun ada COVID-19 kita tetap bekerja, sekalipun ada hal-hal yang di luar secara makro ada satu masalah, Jepang tetap konsisten memberikan dukungan kepada Indonesia. Oleh karenanya, kami sangat mengapresiasi apa yang diberikan Jepang pada Indonesia khususnya pada Jakarta," terang Budi dikutip dari Antara Rabu .

Selain itu, menurut Budi Karya, Jepang juga bersahabat dengan Indonesia untuk melakukan transfer pengetahuan transportasi umum."Kita melihat apa yang dilakukan pada CP205 MRT Jakarta akan melengkapi suatu proses dari bundaran HI sampai kota, tentu membuat suatujoinningatau kerja sama yang diharapkan ada suatu transfer knowledge," kata Budi Karya.

Budi menambahkan Indonesia dan Jepang melakukan satu gerakan yang konsisten, berkesinambungan dan membanggakan menunjukkan bahwa hubungan baik antara kedua negara tersebut. "Kita sudah memiliki hubungan yang baik dan hari ke hari, hubungan pembahasan itu berlangsung dengan bersahabat. Tandanya memang apa yang dicanangkan oleh bapak presiden berapa tahun yang lalu berkaitan dengan MRT adalah benar bahwa Jakarta adalah salah satu contoh dari pada transformasi perkotaan," jelas Budi.

Jepang Proyek Jepang Di Indonesia Jepang Bangun Mrt Mrt Jakarta

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jepang & Amerika Makin Mesra, Kompak Awasi Ketat China dan RusiaPresiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida mengumumkan rencana kerja sama dan proyek militer
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Makin Mesra, ini Deretan Foto Rizky Febian dan Mahalini yang Akan Segera Menikah Tahun iniRaffi Ahmad mengaku siap menjadi MC di acara pernikahan Rizky Febian dan Mahalini tanpa dibayar alias gratis.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Prabowo dan SBY Makin Mesra, Imbangi Pengaruh Jokowi?Prabowo dan SBY sudah bertemu tiga kali yang diketahui oleh publik setelah keluar hasil hitung cepat Pilpres 2024.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Makin Mesra, Ini 7 Momen Ultah Antonio Blanco Jr Bareng Zoe Abbas JacksonTampil mesra saat rayakan ulang tahun, Antonio Blanco Jr dan Zoe Abbas Jackson didoakan netizen makin mantap ke pelaminan
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ayu Ting Ting Makin Mesra dengan Muhammad Fardhana, Netizen Bilang BeginiAyu Ting Ting terlihat makin lengket kepada sang kekasih, Muhammad Fardhana. Terlebih lagi pertemuan mereka yang jarang terjadi belakangan ini.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Terpopuler: Ayu Ting Ting-Muhammad Fardhana Makin Mesra, Sandra Dewi Dilaporkan ke KejagungSandra Dewi yang dilaporkan ke Kejaksaan Agung buntut kasus korupsi yang menjerat sang suami, Harvey Moeis juga tak kalah menyita perhatian. Belum lagi soal Teuku Ryan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »