RI Ekspor 150 Kontainer Sabun Olahan UMKM ke Afrika dan Timur Tengah

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Indonesia mengekspor 150 kontainer sabun olahan UMKM ke 6 negara di Afrika dan Timur Tengah.

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Koperasi dan UKM mengapresiasi PT Restu Graha Dana yang baru saja melakukan ekspor 150 kontainer sabun olahan UMKM ke enam negara di Afrika dan Timur Tengah. Diharapkan langkah ini menjadi semangat baru bagi para UKM untuk terus berdaya saing dan menembus pasar global.

Hanung menjelaskan, saat ini pemerintah ingin meningkatkan kontribusi ekspor UKM mencapai 17 persen di tahun 2024, di mana saat ini baru mencapai 15,6 persen. Selain kelangkaan kontainer, lanjut Hanung, kendala lainnya ialah pemetaan permintaan domestik atau tidak adanya market intelligence untuk menanggapi peluang produk, kapasitas produk, sertifikasi internasional, dan kemudahan pembiayaan ekspor bagi pelaku UKM.

* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gempa M 6,6 Bikin Kegiatan Kemendagri di Pandeglang Berantakan, 150 Orang yang Ikut Acara BubarBupati Pandeglang Irna Narulita menjelaskan guncangan gempa sangat dirasakan karena lokasi kegiatan Ditjen Dukcapil Kemendagri tidak jauh dari titik gempa.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Masih Menjadi Idola, Cek Harga Bekas Honda Verza 150 di Januari 2022TRIBUNJUALBELI.COM - Sedang mencari motor naked sport tapi dana pas-pasan. Tenang saja, dari banyaknya merk dan tipe motor yang menjual tipe naked sport…
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Hong Kong Tangguhkan Penerbangan Transit Dari 150 Negara Karena Covid-19Pemerintah Hong Kong akan menangguhkan penerbangan transit selama sebulan dari sekitar 150 negara dan wilayah yang dianggap berisiko tinggi karena virus corona. / Global JernihkanHarapan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Nikel dan BPR Jajaki Embedded Digital Lending untuk UMKMBank perlu berinvestasi dalam solusi digital dan tim yang berdedikasi untuk secara efektif memberikan pinjaman kepada UMKM dengan cara yang terukur sambil mengelola risiko kredit.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ketua PBA: Merek Kolektif Jadi Solusi Masalah Pelaku UMKM  |Republika OnlineAzoo menilai peran merek kolektif sangat dibutuhkan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pacu Ekonomi Kreatif, Industri dan UMKM Sidoarjo Didorong Lindungi Kekayaan IntelektualIndustri dan UMKM di Sidoarjo didorong lindungi kekayaan intelektual. Dengan menjaga kekayaan intelektual, produk yang dihasilkan diharapkan memiliki nilai tambah lebih tinggi serta berdaya saing besar di pasar global. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »