Respons Bupati Ondim Soal Bentrokan Maut FKPPI Vs IPK di Langkat

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Plt Bupati Langkat, Syah Afandi atau Ondim merespons bentrokan antara FKPPI dengan IPK yang menewaskan satu orang. Begini katanya.

Ia menyampaikan lokasi dikumpulkannya semua OKP nantinya di Polres Langkat dan dihadiri Forkopimda. Pihaknya sangat menyayangkan peristiwa tersebut bisa terjadi. Ondim berharap kedua kelompok itu dapat saling menjaga kondusifitas setelah mengalami bentrok kemarin.

Sebelumnya, Kasi Humas Polres Langkat AKP S Yudianto mengatakan bentrok berlangsung pada Minggu sekitar pukul 18.30 WIB. Ia menyampaikan saat itu, personel Polres Langkat telah berupaya untuk melerai pertikaian antar kelompok tersebut. Selain itu, ada dua orang yang luka- luka. Pertama, seorang personel dari Sat Intel Polres Langkat, yakni Brigadir Risky Akbar Harahap . Risky terkena lemparan batu serta lainnya saat berusaha melerai bentrok.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bentrok IPK Vs FKPPI di Langkat, 1 Orang Tewas DibacokFKPPI dan IPK terlibat bentrok di Langkat, Minggu kemarin. Peristiwa itu mengakibatkan 1 orang dari IPK tewas usai dibacok.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

2 Anggota FKPPI Pembacok Ketua PAC IPK di Langkat hingga Tewas Ditangkap2 anggota FKPPI yang membacok Ketua PAC IPK hingga tewas ditangkap. Meski begitu, kedua anggota FKPPI itu belum menjadi tersangka.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

KPK Lelang Aset Rampasan Eks Bupati PPU Abdul Gafur Seluas 1.334 M2 - Jawa PosKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melelang tanah hasil rampasan dari mantan Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Abdul Gafur Mas&039;ud.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

KPK Lelang Tanah Milik Terpidana Korupsi Eks Bupati Penajam Paser UtaraKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melelang barang milik terpidana kasus rasuah. Kali ini, tanah milik mantan Bupati Penajam Paser Utara Abdul Gafur Mas'ud yang dipasarkan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bupati Ipuk Raih Penghargaan Perempuan Inspiratif Pegiat Pengembangan Desa dan Pelayanan Masyarakat di Festival 6Bupati Banyuwangi, Ipuk Fietiandani meraih penghargaan Anugerah Inspiratif Liputan6.com 2023 pada kategori Perempuan Inspiratif Pegiat Pengembangan Desa dan Pelayanan masyarakat.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Antisipasi sebaran antraks, Bupati Purwakarta tutup empat pasar hewanPemerintah Kabupaten (Pemkab) Purwakarta, Jawa Barat, menutup sementara empat pasar hewan untuk mencegah penyakit antraks menyusul ditemukan kasus antraks di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »