Relawan Prabowo-Gibran Batal Demo di MK, 2.713 Personel Gabungan Tetap Disiagakan

  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 49%
  • Publisher: 51%

Pilpres 2024 Berita

Running News,Relawan,Prabowo-Gibran

2.713 personel gabungan ini tetap disiagakan meski aksi unjuk rasa relawan Prabowo-Gibran di Mahkamah Konstitusi batal dilaksanakan.

ilustrasi masa pendukung capres-cawapres Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka dan pengamanan di gedung Mahkamah Konstitusi tempat persidangan sengketa hasil Pilpres 2024 . TNI, Polri yang dibantu Pol PP serta Dishub," kata Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro kepada wartawan, Jumat.

Susatyo mengatakan pihaknya juga telah menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas yang akan diterapkan buntut adanya aksi tersebut. "Sementara itu untuk rekayasa lalu lintas nantinya bersifat situasional tergantung kondisi di lapangan. Apabila para pengunjuk rasa mulai berdatangan maka jalur yang akan kita tutup dan kita alihkan," ujarnya. - TL. Harmoni yang mengarah ke Jl. Merdeka Barat ditutup dialihkan ke Jl. Kesehatan.

- Jl. Perwira yang mengarah Jl. Merdeka Utara kita tutup, jalur dialirkan kearah Istiqlal dan lapangan Banteng.Suasana depan gedung Mahkamah Konstitusi terpantau sepi menyusul kabar pendukung Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka batal menggelar aksi damai terhadap dinamika sengketa hasil Pilpres 2024. "Ratusan Ribu Relawan Militan Prabowo Gibran Batalkan aksi Damai di gedung MK hari ini," kata Noel dalam keterangannya, Jumat .

Running News Relawan Prabowo-Gibran Mahkamah Konstitusi Personel Gabungan Aksi Pilpres Mata Lokal Memilih

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 37. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rosan dan Didit Prabowo Hadiri Syukuran Kemenangan Relawan KIPASAN Prabowo-GibranBerita Rosan dan Didit Prabowo Hadiri Syukuran Kemenangan Relawan KIPASAN Prabowo-Gibran terbaru hari ini 2024-03-29 21:53:36 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Lebih dari 2 Ribu Aparat Tetap Dikerahkan ke MK Meski Relawan Prabowo-Gibran Batal AksiPolisi tetap disiagakan di kawasan gedung Mahkamah Konstitusi (MK) meski relawan Prabowo-Gibran batal menggelar aksi.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Relawan Prabowo-Gibran Batal Demo di Depan Gedung MK, Ini AlasannyaRelawan maupun pendukung Prabowo-Gibran tidak jadi menggelar aksi di depan MK.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Relawan Prabowo-Gibran Batalkan Rencana Aksi Damai di MKJakarta, tvOnenews.com - Relewan Prabowo Gibran resmi Membatalkan acara aksi damai yang akan digelar di Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari Jumat (18/4/2024) ini.  Pembatalan ini dilakukan setelah presiden terpilih Prabowo Subianto meminta relawan untuk menghormati proses-proses persidangan di Mahkamah Konstitusi (MK).
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Haris Pastikan Relawan Prabowo-Gibran Tak Hadir di MKSeluruh unsur relawan Prabowo-Gibran siap bertanggung jawab bila ada pendukung yang masih nekat datang di Gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Aksi di MK Batal, Kordinator Relawan Prabowo-Gibran Hormati Sidang Sengketa PilpresSeruan pembatalan aksi massa disampaikan usai Haris menerima laporan konfirmasi sebanyak 75 ribu massa pendukung dan pemilih Prabowo-Gibran yang berasal dan diantaranya 350 lebih komunitas relawan menyatakan siap untuk hadir.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »