Rektor UMPR Resmi Dilantik, Siap Cetak Lulusan yang Mampu Merebut Peluang Kerja

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dr H Muhamad Yusuf resmi menjabat sebagai Rektor Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) periode 2023-2027, setelah dilantik oleh Wakil Ketua Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah HM Noor Rochman Hadjam di Hotel Bahalap, Palangka Raya, Selasa (17/1/2023).

Dr Muhamad Yusuf siap menjalankan program kerja “Kolaborasi Mahasiswa-Dosen Mengantarkan Lulusan Merebut Peluang Kerja”. Dikatakannya, sudut pandang yang dibangun oleh UMPR adalah sebagai perguruan tinggi swasta yang bisa mengambil peran dan berkontribusi dalam mengatasi berbagai persoalan di tengah masyarakat Kalteng bahkan masalah bangsa, yakni masih lemahnya daya saing orang-orang muda yang merupakan mayoritas dari komposisi penduduk.

“UMPR ingin ikut berperan mengatasi problema orang-orang muda termasuk mahasiswa, seperti kurang siap mental dalam berkompetisi merebut peluang kerja, gagap dalam berinteraksi dengan masyarakat, tidak memiliki keterampilan, bahkan kesulitan mengaplikasikan ilmu dan teori yang didapat selama kuliah saat telah lulus dan masuk dunia kerja,” tutur Yusuf.

Modifikasi dan pengembangan pola perkuliahan di UMPR sebagai implementasi kebijakan pemerintah terkait program Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka, dengan menjadikan proses penyelenggaraan seluruh kegiatan kampus berbasis pada pengelolaan mahasiswa secara komprehensif melalui kolaborasi mahasiswa-dosen pada seluruh program studi diploma, strata satu , dan strata dua , hingga program doktoral yang segera dimulai proses pengusulan pendirian ke Kemendikbud Ristek.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BSMI Lampung Lampung Dilantik, Siap Berkiprah Bagi Kemanusiaan di Sai Bumi Ruwa Jurai |Republika OnlineBSMI sejatinya telah hadir di Lampung.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rektor Untri Apresiasi Kebijakan Pembangunan Industri HilirisasiMeskipun upaya integrasi tersebut tidaklah mudah dikarenakan lokasi tambang yang berbeda-beda dari setiap sumber daya yang ada.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

518 Pejabat Fungsional Dilantik, Wali Kota Cilegon Tekankan Tugas & Fungsi ASNWali Kota Cilegon Helldy Agustian beri pengarahan cara bertugas seorang aparat sipil negara (ASN), ternyata begini.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Rektor UNY Siap Bantu Mahasiswa Bayar UKT Secara Pribadi, Mahasiswa: Lakukan dengan InstitusionalMahasiswa Ilmu Sejarah UNY Rachmad Ganta Semendawai mengatakan semestinya kampus membantu secara institusional membantu UKT mahasiswa.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Uang Suap Rektor Unila Digunakan untuk Muktamar-Perhimpunan Dokter NUWarek II Unila, Asep menyebut aliran dana suap mengalir untuk Muktamar NU. Selain itu uang suap juga digunakan untuk Perhimpunan Dokter NU. Via: detiksumut_ detiksumut_ Hehe yaudahlah ya detiksumut_ Waduch. 😱😱 detiksumut_ Bisyaroh atau berpedoman cara lain mencari rizki?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Konon Begini Aliran Suap yang Menyeret Rektor Unila Prof Karomani, AlamakSaksi Asep Sukohar membeber sumber dan aliran suap penerimaan mahasiswa baru (PMB) yang menyeret Rektor Unila Prof Karomani. Tak disangka.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »