Reaksi Warga Bosnia Saat Melihat Cybertruck, Dikira Tank

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Seorang warga Bosnia melakukan modifikasi Ford Raptor F-150 berpenampilan ala Tesla Cybertruck dan kemudian digeber di jalan raya.. TeslaCybertruck

jpnn.com - Perusahaan IT di Bosnia, Stark Solution menyelesaikan proyek modifikasi sebuah truk pikap kabin ganda Ford Raptor F-150 berpenampilan ala Tesla Cybertruck. Ketika mobil itu dibawa ke jalan raya di Kota Mostar, ternyata banyak warga mengira itu sebuah tank. "Semua orang menonton dan setengah dari mereka mengira kami membuat tank, karena orang Bosnia tidak tahu apa itu Cybertruck," kata Manajer Stark Solution Mario Coric lansir Reuters.

Baca Juga: Proyek membuat Cybertruck tiruan itu datang dari seorang penggemar Tesla di Bosnia, yang tidak sabar untuk mendapatkan Cybertruck yang baru akan dirilis 2021. Si konsumen lantas meminta Stark Solution memodifikasi Cybertruck dari sasis Ford Raptor F-150. Konsep menggabungkan Tesla dengan Ford juga diberikan langsung oleh penggemar itu kepada pihak Stark Solutions.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Italia Vs Bosnia - Tanpa Top Skor Serie A, Gli Azzurri 'Mandul' di Babak PertamaBabak pertama laga Grup 1 kategori Liga A UEFA Nations League, Italia vs Bosnia, berakhir imbang tanpa gol.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

UEFA Nations League Italia Vs Bosnia, Gli Azzurri Gagal Petik Poin PenuhPertandingan perdana Grup A kategori Liga 1 UEFA Nations League, Italia vs Bosnia Herzegovina, berakhir imbang 1-1.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Hasil UEFA Nations League - Belanda Menang, Italia dan Bosnia Berbagi PoinBelanda dan Italia meraih hasil berbeda pada laga perdana mereka di UEFA Nations League 2020-2021.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Italia Vs Bosnia-Herzegovina: Gli Azzurri Ditahan Imbang 1-1Italia gagal meraih kemenangan di laga perdana grup A1 UEFA Nations League 2020/21. Menghadapi Bosnia-Herzegovina, Gli Azzurri ditahan imbang 1-1.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil UEFA Nations League: Italia vs Bosnia-Herzegovina 1-1Timnas Italia hanya bermain imbang 1-1 ketika menjamu Bosnia-Herzegovina dalam pertandingan pertama UEFA Nations League.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Bosnia Akhiri 11 Kemenangan Beruntun Italia |Republika OnlineBosnia menahan imbang Italia 1-1 pada laga UEFA Nations League.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »