Ratapan Pencari Suaka Asal Myanmar: Jarang Makan, Cuci Baju di Masjid

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 15 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Myanmar Berita

Unhcr,Pencari Suaka,Satpol Pp

'Perang di negara saya, bapak sudah meninggal, saya lari sama teman pakai kapal. Di kapal laut 130 orang, banyak yang meninggal juga,' kata Amin terbata-bata.

kebingungan saat sejumlah mobil Satpol PP melintas di depannya, Selasa . Dari kejauhan, puluhan petugas mendekat.Pagi itu, petugas Satpol PP membongkar tenda yang didirikan pencari suaka di depan Kantor United Nations High Commisioner For Refugees di Setiabudi, Jakarta Selatan.Amin dan belasan warga negara asing lainnya, diboyong menggunakan mobil milik Ditjen Imigrasi. Tenda-tenda diangkut menggunakan mobil Satpol PP.

"Kemarin dibilang tidak boleh di sini, tidak boleh tidur di sini. Kalau kami tidak ada bantuan dari UNHCR, aku mau pergi di mana?" katanya. "Kalau mandi di masjid, tidak boleh, harus sabar. Sembunyi-sembunyi, pelan-pelan, cuci baju terus keluar," katanya.

Unhcr Pencari Suaka Satpol Pp

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Batasi Pencari Suaka, Biden akan Tandatangani Perintah EksekutifMedia-media AS mengatakan bahwa Presiden Joe Biden akan mengeluarkan sebuah perintah eksekutif pada Selasa, yang akan secara tajam membatasi jumlah orang yang meminta suaka di perbatasan AS-Meksiko. Menurut para pejabat pemerintah, perintah ini akan secara efektif menutup perbatasan begitu...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Biden Tandatangani Kepres untuk Kurangi Pencari Suaka di Perbatasan AS-MeksikoPresiden Joe Biden, Selasa (4/6), menandatangani perintah eksekutif yang akan membatasi secara tajam jumlah orang yang meminta suaka di perbatasan AS-Meksiko. “Presiden Biden yakin kita harus mengamankan perbatasan kita,” kata Gedung Putih dalam lembar fakta yang dirilis Selasa. “Itu sebabnya...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Joe Biden Menandatangani Perintah Eksekutif untuk Menutup Perbatasan AS-Meksiko bagi Pencari SuakaSelasa Joe Biden menandatangani perintah eksekutif yang akan menutup sementara perbatasan AS-Meksiko untuk pencari suaka yang mencoba menyeberang di luar pos masuk
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

FBI dan Interpol Gagalkan Skema Buronan Pencari Suaka di MoldovaOperasi multinasional yang dijalankan oleh Interpol dan FBI dilaporkan berhasil menindak sejumlah upaya sabotase terhadap salah satu alat utama badan kepolisian internasional, sistem Red Notice, di Moldova. Empat orang tersangka ditahan di negara Eropa Timur tersebut. Kepala Anti-Korupsi...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Peraturan Deportasi Pencari Suaka yang Lebih Ketat Mulai Berlaku di JepangUU Jepang yang mempermudah negara itu mendeportasi orang-orang yang gagal mendapatkan suaka mulai berlaku pada Senin (10/6). Para aktivis memperingatkan bahwa sistem baru itu akan membahayakan nyawa para pencari suaka tersebut. Ekonomi terbesar keempat dunia ini telah lama dikritik karena...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

UNHCR: Pembatasan Baru AS Terhadap Pencari Suaka Mungkin Langgar Perlindungan InternasionalKepala badan urusan pengungsi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), UNHCR, mengatakan dia memahami bahwa pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden memberlakukan pembatasan-pembatasan baru terhadap pencari suaka yang memasuki Amerika Serikat (AS). Namun, dia memperingatkan bahwa beberapa...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »