Rapat dengan BPJS Kesehatan, Misbakhun Usulkan Pansus JKN

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Anggota Komisi IX dan XI Dewan Perwakilan Rakyat menyarankan pembentukan panitia khusus untuk mengatasi karut-marut manajemen BPJS Kesehatan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah anggota Komisi IX dan XI Dewan Perwakilan Rakyat menyarankan pembentukan panitia khusus atau pansus untuk mengatasi karut-marut manajemen Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Kesehatan. Anggota Komisi XI Partai Golongan Karya Misbakhun mengatakan pansus akan bertugas meredefinisi Jaminan Kesehatan Nasional.

Ia menilai masalah ini terjadi lantaran tidak ada pencatatan profil penerima PBI yang jelas. Misbakhun mendesak Kementerian Sosial melakukan integrasi data dan pencatatan pasti terhadap masyarakat miskin agar data tersebut dapat menjadi acuan BPJS Kesehatan. Adapun berdasarkan data Kementerian Sosial, peserta PBI JKN yang tercatat dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial sebesar 62 juta jiwa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kupang jamin iuran BPJS Kesehatan warga miskinPemerintah Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur menjamin 10.800 orang warga miskin yang telah mendapat jaminan perlindungan kesehatan dari pemerintah setempat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Waketum Gerindra: Iuran BPJS Kesehatan Tak Perlu NaikWakil Ketua Umum Gerindra menilai selama ini anggaran BPJS Kesehatan mengalami kebocoran. Kata dia, masyarakat tak pernah mendapatkan kuitansi berobat. Hahahaha ini contoh dimana rakyat dikasih hati malah minta paha miyabi. Setuju klu ditalangin gerindra dlu untuk stu tahun ini, bsa gk ? smbil audit n managemenny diperbaiki😂
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Iuran BPJS Kesehatan Naik, Pemkot Kupang Ongkosi Warga MiskinPemkot Kupang menjamin 10.800 warga miskin yang ada di daerahnya tetap mendapat jaminan kesehatan, meski iuran BPJS Kesehatan naik hingga 100 persen. Presidennya kemana nih, apa udah pindah ibu kota baru gituh....
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Fraksi PKS Minta Pemerintah Urungkan Kenaikan Iuran BPJS KesehatanJazuli menilai kunci penyelesaian defisit BPJS Kesehatan bukan dengan menaikkan iuran.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Arief Gerindra Yakini BPJS Kesehatan Tekor karena Duit BocorWakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono meyakini defisit yang terjadi di BPJS Kesehatan akibat kebocoran. BPJSKesehatan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Iuran BPJS Kesehatan akan Dinaikkan, tak Berdampak pada 10 Ribu Lebih Warga MiskinMeskipun iuran BPJS Kesehatan akan naik hingga 100 persen, sebanyak 10 ribu lebih warga miskin di Kota Kupang tetap akan mendapat jaminan pelayanan kesehatan. IuranBpjsKesehatan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »