Rapat Baleg Akan Tentukan Kelanjutan RUU Ketahanan Keluarga

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Nantinya akan diputuskan kelanjutannya melalui beberapa opsi. Mulai dari perbaikan dari segi subtansi, digabung dengan RUU yang dianggap memiliki kemiripan isi, atau diputuskan untuk tidak lagi diprioritaskan pembahasannya.

BADAN Legislasi DPR akan melakukan rapat untuk menentukan kelanjutan RUU Ketahanan Keluarga. Melalui rapat harmonisasi seluruh fraksi akan memberi catatan kritis terkait RUU yang diusulkan oleh lima orang anggota DPR tersebut.

"Bisa nantinya sebuah RUU statusnya tidak dibahas di Prolegnas Prioritas tapi masuk long list bisa juga. Karena substansinya dianggap bermasalah dan ditentang publik dan fraksi menolak. Dia tetap di daftar prolegnas tapi pembahasannya jadi tidak prioritas lagi," ujar Willy.Baca juga : Aktivis Anggap RUU Ketahanan Keluarga Bisa Memiskinkan Perempuan

"Nanti di sana akan dibahas dan ditentukan. Tapi sebelum itu dalam harmonisasipun akan bisa dikaji," ujar Willy.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Baleg: RUU Ketahanan Keluarga Mungkin tak DilanjutkanBanyak pihak memprotes isi dari RUU Ketahanan Keluarga yang mengatur ranah privasi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Baleg Sebut Semua Fraksi Setuju RUU Ketahanan KeluargaBaidowi mempertanyakan mengapa semua fraksi saat itu menyetujui RUU masuk Prolegnas. Dari penjelasannya tidak ada masalah. Cuma detil tugas istri itu memang tidak semestinya masuk UU, tinggal dihapus saja kan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Baleg DPR Heran RUU Ketahanan Keluarga Dikritik Anggota DPRBaidowi menyebut, RUU itu masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2020 sesuai dengan prosedur perundangan berdasarkan pendapat akhir fraksi-fraksi di DPR. Mau komen panjang tapi kok males ya karena orang depeer Bang gofar pergijauh
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Baleg DPR: Belum Ada yang Tarik Usulan RUU Ketahanan KeluargaBaleg DPR menyebut belum ada pengusul RUU Ketahanan Keluarga yang menarik diri secara resmi meski sudah menyatakannya di media. Pak, ada gak DPR yang masih belum kawin? Saya mau belajar ketahanan keluarga
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Baleg DPR Buka Kemungkinan RUU Ketahanan Keluarga Digabungkan dengan UU LainDia mengatakan, penggabungan itu bisa dilakukan berdasarkan kesepakatan politik antara fraksi-fraksi di DPR.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tolak RUU Ketahanan Keluarga, Komnas Perempuan Minta DPR Selesaikan RUU PKSKomisioner Komnas Perempuan Bahrul Fuad menilai RUU PKS akan memberikan perlindungan yang utuh bagi perempuan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »