Ramai Pengeroyokan hingga Tewas di Sukolilo Pati, Pengusaha Rental Sebut Adanya Zona Merah dan Mafia

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Bos Rental Mobil Tewas Dipukuli Warga Berita

Sukolilo Pati,Zona Merah,Mafia Mobil Bodong

Kalangan pelaku usaha rental mobil disebut telah mendata sejumlah daerah yang sebaiknya dihindari.

Pengeroyokan bos rental mobil beserta tiga rekannya di Desa Sumbersoko, Kecamatan Sukolilo, Pati pada Kamis lalu menuai sorotan luas. Aksi main hakim sendiri ini menewaskan bos rental mobil berinisial BH yang hendak mengambil mobilnya yang tak kunjung dikembalikan penyewa.

"Ada beberapa daerah yang dihindari. Di Banten ada, di Jawa Tengah ada beberapa kabupaten, di Jawa Timur ada, di Lampung ada. Kita menyebutnya zona merah," kata Raihan, Senin . “Karena cerita rekan-rekan saya, saya tahu ada mafianya yang menerima mobil-mobil tanpa surat yang jelas, STNK saja, kosong semua surat-suratnya atau surat bodong. Sudah terstruktur, jadi customer rental yang nakal itu yang menjual mobilnya ke mafia di Pati,” kata Raihan dikutipSementara itu, pemilik usaha 680 Trans Rental, Rizky Sanjaya menyebut peristiwa di Pati sudah tidak asing bagi kalangan pelaku usaha.

Sukolilo Pati Zona Merah Mafia Mobil Bodong Pengeroyokan Bos Rental Mobil

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo PatiBos rental mobil berinisial BH (52) asal Jakarta diamuk massa hingga meninggal dunia usai dikira maling di Kecamatan Sukolilo, Pati pada Kamis.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Polisi Tangkap 2 Tersangka Pengeroyokan Bos Rental di Sukolilo Pati, Telusuri Sosok PenyewaAparat kepolisian menangkap dua tersangka pengeroyokan bos rental mobil hingga tewas di Desa Sumbersoko, Sukolilo, Pati, Jawa Tengah.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Tampang 2 Tersangka Pengeroyokan Bos Rental di Sukolilo Pati, Polisi Telusuri Sosok PenyewaBerita Tampang 2 Tersangka Pengeroyokan Bos Rental di Sukolilo Pati, Polisi Telusuri Sosok Penyewa terbaru hari ini 2024-06-09 16:57:51 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Kasus pengeroyokan Sukolilo Pati, polisi segera tetapkan tersangkaPolresta Pati, Jawa Tengah, segera menetapkan tersangka terkait kasus pengeroyokan terhadap empat orang yang hendak menarik mobil rental yang belum ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bos Rental Tewas Dikeroyok di Sukolilo, Harta Pj Bupati Pati Jadi SorotanIntip isi garasi Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

5 Fakta Bos Rental Mobil Tewas Dikeroyok di Sukolilo Pati, Niat Ambil Mobil Sendiri Disangka MalingSejumlah fakta kasus pengeroyokan berujung kematian terhadap pengusaha rental mobil di Desa Sumbersoko, Sukolilo, Pati, Jawa Tengah.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »