Racing Point Pastikan tidak Ada Tempat untuk Vettel

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Vettel akan meninggalkan Ferrari setelah musim 2020 berakhir dan akan digantikan Carlos Sainz yang hijrah dari McLaren.

KEPALA tim Racing Point Otmar Szafnauer di sela-sela sesi latihan bebas Grand Prix Styria, Austria, Jumat , mengungkapkan juara dunia empat kali Sebastian Vettel tidak akan mendapatkan bangku di timnya untuk musim balapan Formula 1 tahun depan.

"Tersanjung jika setiap orang mengira juara dunia empat kali harus datang ke tim kami, mungkin karena mobil ini lebih cepat sekarang," kata Szafnauer di sesi konferensi video."Kami memiliki kontrak panjang dengan kedua pembalap kami. Jadi, kami tidak memiliki ruang dan itu adalah sesuatu yang logis," lanjutnya.

Lawrence, yang merupakan pemilik Racing Point, dan kemungkinan tidak akan dibuang oleh ayahnya dari tim yang tahun depan berganti nama menjadi Aston Martin itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Racing Point tak Bisa Beri Bangku untuk Sebastian Vettel |Republika OnlineSebastian Vettel hingga kini belum punya kontrak untuk tahun depan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Vettel tak akan Menolak Jika Ditawari Kembali ke Red Bull |Republika OnlineVettel menghadapi ketidakpastian soal masa depannya di F1.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tak Ada Lowongan di Red Bull, Vettel Diminta Cuti Setahun dari F1Sebastian Vettel bukan tidak mungkin pensiun dari F1 setelah meninggalkan Ferrari.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sebastian Vettel Masih Cari Bangku Agar Bisa Mengaspal di F1 |Republika OnlineRed Bull sudah mengumumkan menutup pintunya bagi Sebastian Vettel.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Didepak Ferrari, Sebastian Vettel Terancam Tak Punya Tim di 2021Sebastian Vettel saat ini punya opsi yang sedikit untuk membalap di 2021 karena hampir seluruh tim punya pembalap definitif. Mantan juara dunia didepak. 😂 Main ke DTM aja.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Vettel Siap Kembali ke Red BullVettel tidak lagi diperlukan Ferrari setelah akhir musim ini dan akan digantikan Carlos Sainz yang ditarik dari tim McLaren.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »