Puan Maharani Minta Pemerintah Siapkan Alternatif Selain PeduliLindungi

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Setiap warga negara yang punya telepon pintar canggih atau kurang canggih atau bahkan yang tidak punya smartphone sekalipun harus memiliki hak sama untuk mengakses ruang dan transportasi publik,' ujar Puan Maharani. TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua DPR Puan Maharani mengatakan pemerintah harus menyediakan opsi lain selain aplikasi PeduliLindungi bagi warga yang ingin mengakses ruang publik. 'Jadi menyediakan opsi lain di luar aplikasi PeduliLindungi penting dilakukan pemerintah untuk menjamin hak warga negara,' ujar Puan, Senin, 27 September 2021.Dia menyambut baik rencana pemerintah untuk tidak menjadikan aplikasi PeduliLindungi sebagai satu-satunya akses ke tempat atau transportasi publik.

'Setiap warga negara yang punya telepon pintar canggih atau kurang canggih atau bahkan yang tidak punya smartphone sekalipun harus memiliki hak sama untuk mengakses ruang dan transportasi publik,' kata politikus PDIP ini.Ia menekankan, apa pun opsi yang disediakan, pemerintah harus bisa menjamin perlindungan data pribadi warga. Sebab, menurut dia, saat ini hampir semua kegiatan pasti menggunakan nomor induk kependudukan sebagai data utama.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Mulai nih sedikit2. Lama2 menentang mandatory fucksin fan tetus jadi pahlawan deh .. Eh tapi btw sebenernya udah difucksin belum ya...

Bisa dibantu akses oleh petugas dilokasi

Atau negara berkewajiban menyediakan.

Naaa gitu dunk ....baru itu pro rakyat... Tambha 1 poin buat 2024

Biasanya bakul jamu, kali ini spg hp

Kenapa nga atur covid aja.. Sudah beres nga perlu lagi ini aplikasi. Jagan buat proyek terus dongggh

Wew,,, i agree. Nice suggestion

Kok jadi aktif sih bu?

Kampanye kah ini

jual followers dan likes sosmed, ig/tiktok/youtube/shopee/twitter/dll. HARGA TERMURAH SEINDONESIA, pricelist klik di tunggu ordernya terimakasih ☺️

Awas… Nanti dimatiin

Kenapa warga negara tidak punya smartphone? Yaa karena gajinya pejabat di Indonesia ketinggian

Tiap hari bagi2 karya tulis, modusnya selalu sama dg ilustrasi foto yg tdk ada kaitannya dg karya tulisnya

DedetRendie Nohh.. wakil'y punya smartphone canggih tp yg diakses soal 'Sogok Menyogok' akibat'y masuk BUI...!!😜😆

ibu tau siapa saya, enggak saya gak kenal bu sm ibu :)

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Puan Maharani Tinjau Vaksinasi Covid-19 di Kalideres: Harus Jemput BolaPuan Maharani hari ini meninjau vaksinasi Covid-19 di pemukiman padat penduduk Kalideres, Jakarta Barat. Yg terhormat Ibu puanmaharani_ri , 15 daerah terbawah capaian vaksinasi tolong ditegur juga 🙏
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Puan Maharani Tertawa Disebut Adik Megawati, Pangdam Jaya Ikut TerbahakMenurut salah satu peserta vaksinas, wajah Puan sangat mirip dengan Megawati. Kunjungan Puan Maharani ke lokasi vaksinasi di Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Puan Maharani Pantau Vaksinasi dan Blusukan di TamboraKetua Dewan Perwakilan Rakyat Puan Maharani memantau vaksinasi di permukiman padat penduduk di Kelurahan Tanah Sereal.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Warga Lapor ke Puan soal Hoaks Orang Meninggal Usai DivaksinKetua DPR Puan Maharani mendapat laporan dari warga soal vaksin Covid-19 saat dia meninjau pelaksanaan vaksinasi di SMKN 72 Jakarta, Tegal Alur, Kalideres.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »