Puan Bicara Soal Isu Perdagangan di Forum Internasional MIKTA

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 83%

DPR Berita

Puan Maharani,Perdagangan Internasional,Migrasi Internasional

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Puan Maharani menyatakan bahwa isu perdagangan tidak dapat dilepaskan dari dinamika geopolitik global.

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat RI, Puan Maharani menyatakan bahwa isu perdagangan tidak dapat dilepaskan dari dinamika geopolitik global. Ia menyebut, rivalitas kekuatan besar pun menyebabkan beberapa negara menjalankan kebijakan decoupling, friend-shoring, dan de-risking.

“Dari perspektif MIKTA, kita berharap aturan WTO dapat memfasilitasi peningkatan arus perdagangan middle power, seperti MIKTA yang ekonominya masih terus berkembang,” jelas Puan. “Saya mengajak parlemen anggota MIKTA untuk mengukuhkan komitmen bersama terhadap sistem perdagangan multilateral yang non-diskriminatif, adil, terbuka, dan inklusif,” jelas Puan.

Dirinya pun mengungkapkan, langkah yang dilakukan Indonesia secara konsisten mengedepankan pendekatan kemanusiaan dan menerapkan prinsip hak asasi manusia. “Kondisi ini menuntut tindakan kolektif kita semua untuk mengelola aliran migrasi berupa perpindahan orang dan melindungi hak asasi manusia,” kata Puan.

Puan Maharani Perdagangan Internasional Migrasi Internasional Advertorial Gov

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECDSejumlah isu penting disampaikan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto saat mewakili Indonesia berbicara dalam Pertemuan Tingkat Menteri Anggota OECD
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Turki Terbuka untuk Kerja Sama dengan Inggris dalam Isu-isu Regional dan GlobalTurki terbuka untuk kerja sama dengan Inggris dalam isu-isu regional dan global kata Direktur Komunikasi.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Nicholas Saputra tidak Ragu Soal Kepedulian Anak Muda di Isu KeberlanjutanMenurut Nicholas Saputraakses untuk berpartisipasi dan terlibat dalam aksi nyata kini sudah terbuka lebar
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bicara Soal Ruben, Jordi Onsu: Tidak Berkomunikasi juga Bukan Sama Aku DoangJordi Onsu memilih untuk tidak terlalu memusingkan sikap kakaknya yang mengabaikannya. Ia memilih untuk fokus pada kehidupannya sendiri.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Soal Presidential Club, Golkar: Para Presiden RI Negarawan yang Tak Berpikir PartisanPartai Golkar menilai wacana 'presidential club' adalah sebuah gagasan yang menarik untuk mendiskusikan isu-isu kenegaraan.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

AHY Mengaku Lebih Senang Dengar Isu Langsung dari Pejabat“Karena saya paling senang itu mendengarkan langsung dari para pejabat yang mengawal isu-isu tersebut,” katanya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »