PSSI Ingin Shin Bawa Timnas Senior dan U-19 ke Korsel |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Timnas senior harus ikut TC di Korsel karena akan berlaga di kualifikasi Piala Dunia.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan, jika memang nantinya manajer pelatih timnas Shin Tae-yong memastikan ada pemusatan latihan di Korea Selatan, ia ingin Shin membawa timnas senior dan U-19 ke Negeri Ginseng. "Saya meminta, kalau memang berangkat ke Korea, kedua timnas berangkat agar Shin Tae-yong bisa melatih semuanya," ujar Iriawan di Jakarta, Rabu .

PSSI menargetkan timnas Indonesia mendapatkan hasil maksimal di tiga laga tersebut untuk mendongkrak peringkat FIFA. Sementara terkait alasan Shin Tae-yong mau membawa skuat ke Korea Selatan, Mochamad Iriawan menyebut, itu karena juru taktik timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2018 itu menyadari akan sulit mendatangkan lawan untuk uji coba internasional ke Indonesia di tengah pandemi Covid-19.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua PSSI Belum Putuskan Pelatnas Timnas U-19 di Korea atau JakartaKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan belum bisa memastikan apakah Pelatnas timnas U-19 akan dilakukan di Korea Selatan
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Ketum PSSI Sementara Jabat Manajer Timnas U-19Ketum PSSI menyebut mbelum menemukan sosok manajer yang benar-benar pas untuk mendampingi timnas U-19 yang diproyeksikan berlaga di Piala Dunia U-20 tahun 2021.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Harapan KONI pada Shin Tae-yong: Bawa Timnas Indonesia Berprestasi seperti KorselKONI menyampaikan harapan mereka kepada sepak bola Tanah Air, khususnya timnas Indonesia yang kini dilatih Shin Tae-yong.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Eks gelandang Chelsea Oscar mengaku ingin bela timnas ChinaMantan gelandang Chelsea Oscar, yang sekarang bermain untuk klub Liga Super China Shanghai SIPG, mengatakan bahwa ia bersedia untuk pindah kewarganegaraan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »