PSIS Kritik Aturan Pemain U-23 di Liga 1, Bawa-bawa Timnas Indonesia

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 53%

PSIS Semarang Berita

Yoyok Sukawi,Alfeandra Dewangga,Timnas Indonesia

PSIS Semarang menyoroti aturan PT LIB yang membatasi usia pemain U-23 hanya bagi mereka yang lahir setelah 1 Juli 2001.

Pesepak bola PSIS Semarang Alfeandra Dewangga bersama rekannya berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Arema FC pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin . PSIS Semarang mengalahkan tuan rumah Arema FC dengan skor 4-1. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/tom.Meskipun PSIS mendukung aturan PT LIB yang mewajibkan minimal 45 menit bermain bagi pemain U-23 di musim depan, Yoyok Sukawi menekankan perlunya harmonisasi dengan regulasi di timnas.

dan Haykal Alhafiz, yang meskipun berusia di bawah 23 tahun dan kerap mendapat panggilan timnas U-23, justru tidak masuk kategori U-23 di Liga 1. "PSIS punya Alfeandra Dewangga dan Haykal Alhafiz yang sering dipanggil ke timnas U-23, namun tidak masuk kategori U-23 saat di liga," kata Yoyok Sukawi dalam keterangan tertulis.Lebih lanjut, Yoyok juga menyarankan agar PT LIB melibatkan klub-klub peserta Liga Indonesia dalam menyusun format kompetisi musim depan.

Menurutnya, mekanisme RUPS menjadi wadah yang tepat untuk diskusi dan mufakat bersama.Kritikan Yoyok Sukawi ini muncul di tengah kepastian dari PT LIB bahwa Liga 1 Indonesia 2024/2025 akan dimulai pada 1 Agustus 2024. Musim baru ini akan diwarnai sejumlah aturan baru, termasuk penambahan kuota pemain asing menjadi delapan orang, dengan dua di antaranya berasal dari kawasan Asia.

Yoyok Sukawi Alfeandra Dewangga Timnas Indonesia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PSIS Semarang minta aturan pemain U-23 di liga dan timnas disamakanCEO PSIS Semarang A.S.Sukawijaya meminta penerapan aturan memainkan pemain berusia di bawah 23 tahun (U-23) di tim Liga 1 Indonesia musim 2024-2025 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

MU Bapuk, Onana: Jangan Kritik Pemain-pemain Muda!Manchester United meraih hasil buruk di Liga Inggris 2023/2024. Andre Onana meminta kritikus untuk tak menyalahkan penggawa-penggawa muda Setan Merah.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di ItaliaKelima pemain tersebut adalah pemain-pemain diaspora.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Ternyata Bukan Elkan Baggott yang Gantikan Justin Hubner, Ternyata Pemain PSIS SemarangKejutan terjadi ketika Sumardji, Ketua Badan Tim Nasional, mengumumkan pemain yang akan mengisi posisi Hubner adalah Alfeandrea Dewangga.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Profil Alfeandra Dewangga, Pemain PSIS Semarang yang Gantikan Justin Hubner Lawan GuineaPertandingan krusial antara Timnas Indonesia U-23 dan Guinea U-23 di babak play-off menuju Olimpiade 2024 semakin mendekat.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Usai Lawan Persija, Shin Tae-yong Minta Alfreandra Dewangga Langsung Bela Timnas U-23 IndonesiaGelandang PSIS Semarang, Alfeandra Dewangga, bicara soal pemanggilan pemain ke timnas U-23 Indonesia.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »