PSI Ngotot Tolak Formula E, Wakil Ketua DPRD: Kita Jangan Jago Kandang

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gerindra tetap mendukung pelaksanaan Formula E yang memakan biaya besar karena alasan ini.

- Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dari Fraksi Partai Gerindra Mohammad Taufik menanggapi sikap Fraksi Partai Solidaritas Indonesia yang tetap menolak penyelenggaraan ajang balapMenurut dia, itu hak PSI untuk tak menyetujui Formula E. Namun, adanya gelaran tersebut sudah diperhitungkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

"Itu haknya mereka Begitu, saya kira semua punya hitungannya, Pemda DKI juga enggak sembarangan lah ya menyelenggarakan itu. Apalagi pemerintah pusat juga kemudian responnya positif karena kita kan jarang sekali iniTaufik menganggap gelaran balap mobil listrik itu sebagai pintu agar acara internasional semakin banyak digelar di ibu kota.

Politisi Partai Gerindra pun berseloroh jika Jakarta hanya 'jago kandang' karena minimnya gelaran internasional.Internasional? Kalau kita enggak mau dorong itu, itu kan aneh begitu. Kita jangan jago kandang, Jakarta itu harus jadi kota tempat dimana kegiatan internasional hadir," kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketika PDIP dan PSI Satu Suara Menolak Formula E Kebanggaan Anies BaswedanPolitikus PDIP Ida Mahmudah setuju dengan usulan Fraksi PSI soal pengalihan anggaran kejuaraan balap mobil Formula E kebanggaan Gubernur Anies Baswedan FormulaE PDI_Perjuangan psi_id Ya iyalah, pasti berseberangan. Kasus korupsi 10 trilyun lebih jiwasraya pada diam. Giliran cuman revitalisasi monas untuk rakyat juga, suara paling keras.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PSI: Formula E Sulit Bawa Untung, Yang ada RugiSelain karena menghamburkan anggaran, gelaran balap mobil listrik ini juga dianggap akan menimbulkan kemacetan jika rutenya melintas di kawasan Monas dan sekitarnya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Usulan PSI untuk Pengalihan Dana Formula E DidukungRakyat Jakarta masih butuh sentuhan atau konsentrasi dari Gubernur Anies Baswedan terkait dengan penyelesaian banjir. Buat Partai Sorak Indonesia Rumah Dinas Gubernur pindahin aja ke lokasi yang rutin tahunan kena banjir.. jadi biar bisa fokus dia.. focus benjie. batalkan yg gal urgent
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

PSI Tuding Anies Hobi Terabas Aturan'Publik berhak mengetahui rencana Pemprov DKI Jakarta untuk Revitalisasi Monas dan Formula E.' Publik menilai PSI hanya bisa caper ChristWamea Ya sama sama pimpinannya.... ChristWamea Terus klo rencana pemerintah Pusat Indonesia kedepan mengentaskan kemiskinan, pengangguran dan ekonomi membaik gimana tuh?
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ketua Komisi D DPRD DKI: Formula E Hambur-hamburin Duit dan Tak FaedahKetua Komisi D DPRD DKI Jakarta Ida Mahmudah, menyebut izin penggunaan Monas Formula E dari Kemensetneg belum keluar, sehingga usulan dari PSI mengalihkan anggarannya, lebih masuk akal. FormulaE
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Dukung Formula E, Wakil Ketua DPRD dari Gerindra Anggap Jakarta Kekurangan Ajang InternasionalWakil Ketua DPRD DKI Jakarta dari Fraksi Gerindra Mohamad Taufik menilai Ibu Kota selama ini kekurangan ajang atau event dengan skala internasional. Ada JWP malah diprotes temen2 anda pak..kurang internasional gmn coba?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »