PSBB Kota Depok diperpanjang 13-26 Mei

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gubernur Jawa Barat menyetujui perpanjangan masa PSBB Kota Depok selama 14 hari.

Dan juga Keputusan Wali Kota Depok Nomor 443/206/Kpts/Dinkes/Huk/2020 Tanggal 12 Mei 2020 tentang Perpanjangan Kedua Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar dalam Penanganan Corona Virus Disease 2019 di Kota Depok.

Idris mengatakan perpanjangan PSBB merupakan hasil dari rapat evaluasi yang digelar bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah dan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19. Hal tersebut perlu dilakukan karena masih terdapat penambahan kasus yang disebabkan oleh transmisi lokal serta meningkatnya pergerakan orang.

Idris yang juga Ketua Gugus Tugas PP Covid-19 Kota Depok ini menyampaikan perkembangan penyebaran virus di wilayahnya. Untuk pasien terkonfirmasi positif 363 orang dengan sembuh 66 orang dan meninggal 21 orang. Orang Tanpa Gejala berjumlah 1.411 orang, 515 selesai pemantauan dan tersisa 896 Orang Tanpa Gejala . Sedangkan Orang Dalam Pemantauan 3.508 orang, selesai pemantauan 1.943 orang dan1.565 orang masih dipantau . Untuk Pasien Dalam Pengawasan berjumlah 1.353 orang dengan 643 orang telah selesai dipantau dan masih 710 orang yang dipantau. Untuk PDP yang meninggal mencapai 62 orang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Alhamdulillah udah libur dr tgl 11 mei

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Depok Perpanjang PSBB Hingga 26 Mei 2020 |Republika OnlinePemkot Depok siapkan sanksi administratif hingga sanksi pidana bagi pelanggar PSBB.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tren Kasus Positif Masih Tinggi, Depok Ajukan Perpanjangan PSBB untuk Fase KetigaMenurut juru bicara tim Gugus Depok, Dadang Wihana, saat ini masih terjadi penambahan kasus dalam setiap harinya yang disebabkan oleh 'import case' dan transmisi lokal, serta tingginya pergerakan orang. PSBB
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Depok Usul Perpanjangan PSBB Tahap III Hingga 26 Mei |Republika OnlinePengajuan usulan sudah disampaikan Wali Kota Depok lewat surat kepada Gubernur Jabar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PSBB Tahap III, Pemkot Depok Imbau Warga Lebih Taat |Republika OnlinePelanggar pelaksanaan PSBB tahap III akam dikenakan sanksi administrasi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kasus Corona Kian Bertambah, Pemkot Depok Ajukan Perpanjangan PSBBPemkot Depok mengajukan perpanjangan masa PSBB mulai 13 Mei sampai dengan 26 Mei 2020. Kalo masih ada yg ngumpul asik buat apa sih PSBB? Jujur PSBB itu bisa dilanggar siapapun yg pede ga bakal mati karena Corona. Perpanjang terus Ngapain perpanjang sih govlo, virusnya ga kena, matinya sama kelaperan, taktik tiki taka
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Depok Minta PSBB Diperpanjang LagiUsulan itu disampaikan kepada Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil pada Senin (11/5/2020) kemarin.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »