Program SMN, Askrindo, Perum Perindo dan PTPN XIII Kirimkan 23 Siswa

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Askrindo, Perum Perindo dan PTPN XIII mengirimkan 23 siswa berprestasi dari Kalimantan Barat ke Bali dalam program Siswa Mengenal Nusantara (SMN).

Pontianak, Beritasatu.com - Tiga perusahaan plat merah, PT Asuransi Kredit Indonesia , Perum Perindo serta PTPN XIII memberangkatkan 23 siswa terpilih berprestasi dari Provinsi Kalimantan Barat ke Provinsi Bali dalam program Siswa Mengenal Nusantara .

Dalam sambutannya, Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji mengapresiasi kegiatan yang diselenggarakan oleh ketiga BUMN ini. Dirinya pun memberikan semangat bagi para siswa agar tidak pantang menyerah, dan terus berinovasi. "Selain diberikan wawasan mengenai pengenalan BUMN, para siswa juga diberikan wawasan tentang kebudayaan daerah, pemanfaatan teknologi, cinta lingkungan dan edukasi lainnya untuk memperkaya cinta bangsa dan tanah air secara langsung," ujarnya.

Sementara itu, Direktur Utama Perum Perindo, Risyanto Suanda mengatakan, pelajar merupakan bibit insan dalam mewujudkan SDM unggul untuk Indonesia maju karena merekalah sebagai generasi Penerus Bangsa, memperkenalkan beragam kekayaan Indonesia kepada dunia termasuk kekayaan Perikanan dan Kelautan Indonesia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AP I ajak siswa kenali daerah Indonesia melalui SMNPT Persero Angkasa Pura (AP) I mengajak sejumlah siswa mengenali daerah-daerah di Indonesia melalui Program Siswa Mengenal Nusantara (SMN) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Program SMN tumbuhkan rasa percaya diri siswa berkebutuhan khususProgram Siswa Mengenal Nusantara (SMN) yang diinisiasi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menumbuhkan rasa percaya diri siswa berkebutuhan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

SMN serahkan diary 'Bingkai Anak Negeri' ke Perpustakaan BabelKoordinator Siswa Mengenal Nusantara di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menyerahkan Diary "Bingkai Anak Negeri" kepada Perpustakaan Daerah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Di Pantai Pelangi Bantul 30 peserta SMN Riau melepas tukikSebanyak 30 peserta Siswa Mengenal Nusantara (SMN) BUMN Hadir Untuk Negeri dari Provinsi Riau melepas puluhan tukik atau anak penyu di Pantai Pelangi, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Peserta SMN Kepri tetap khidmat ikuti upacara meski diguyur hujanMenyemarakkan acara puncak Program BUMN Hadir Untuk Negeri (BHUN) 2019 di Provinsi Kaltara, para peserta Siswa Mengenal Nusantara (SMN) Kepulauan Riau ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Di Babel, peserta SMN 2019 belajar membuat kerajinan berbahan timahSebanyak 23 peserta Siswa Mengenal Nusantara (SMN) asal Sulawesi Tenggara (Sultra) belajar membuat kerajinan berbahan baku timah di salah satu perajin di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »