Preview Manchester City vs Crystal Palace: Jaga Harga Diri

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Meski peluang menjuarai Liga Primer musim ini sangat tipis, Manchester City (Man City) tetap akan memburu kemenangan, termasuk...

Man City bertekad mengalahkan Crystal Palace di Etihad Stadium agar terhindar dari rekor buruk saat kompetisi berakhir. Foto: Reuters- Peluang Manchester City menjuarai Liga Primer untuk ketiga kalinya secara beruntun mungkin sudah tertutup. Meski demikian, The Citizens tetap tidak ingin menutup kompetisi dengan rekor buruk.

Itu membuat Raheem Sterling dkk berpotensi menyamai rekor buruk yang terjadi pada 2015/2016. Saat itu Man City menutup kompetisi di urutan keempat dengan 66 poin lantaran menderita 10 kekalahan dan sembilan imbang.Sedangkan torehan terburuk mereka selama era Liga Primer terjadi pada 2005/2006. Kala itu Man City 21 kali tumbang ditambah empat seri dan hanya menang 13 kali. Imbasnya, mereka terdampar di posisi 15 dengan torehan 43 poin.

Misi itu sangat mungkin terpenuhi. Pasalnya, performa tuan rumah sedang stabil dimana telah mencatat lima kemenangan beruntun disemua kompetisi. Apalagi dengan keberadaan Sergio Aguero yang sukses membukukan sejarah di Liga Primer setelah menorehkan hat-trick waktu melibas Aston Villa 6-1. Mungkin karena itu pula Guradiola berniat melakukan rotasi. Soalnya, selama bulan ini, pasukannya sudah bertanding empat kali dengan masa rehat kurang dari empat hari. Kabarnya Fernandinho, Kevin De Bruyne, dan Rodri akan diistirahatkan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Manchester City Vs Crystal Palace: Hadiah Ultah GuardiolaGuardiola akan berulang tahun ke-49 pada saat pertandingan digelar di kandang City.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

The Alana Hotel & Conference Center - Sentul City OverviewFeel the warm and exciting vibes of Lunar New Year’s Eve celebrations 2020 with unforgettable family weekend Getaway in TheAlanaSentul - Sentul City. Book this special package Start from IDR 1,950,000 nett. Reservation: 021 842 80 888 MIA20
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

VIDEO: Ocean City, Kota Kering Tanpa AlkoholSebuah kota di Amerika Serikat telah hampir 100 tahun mendapat julukan kota kering karena tidak ada alkohol yang beredar.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Sleman City Hall Jadi Venue Putaran Pertama Pushbike Grand Prix 2020 - Tribun JogjaSleman City Hall kembali menjadi lokasi yang terpilih untuk melaksanakan Pushbike Grand Prix putaran pertama, Minggu (19/1/2020).
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Manchester City Vs Crystal Palace: Hadiah Ultah GuardiolaGuardiola akan berulang tahun ke-49 pada saat pertandingan digelar di kandang City.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Liverpool Vs Man United, Trio Setan Merah Lebih Subur Dibandingkan Trio The RedsTrio pesaing itu datang dari Manchester United, dalam diri Marcus Rashford, Anthony Martial, dan Mason Greenwood. Semoga MU dapat memberikan permainan yang terbaik.....Go Go MU......💪💪💪 Meski subur didepan tapi bolong diblakang sama saja ga guna ye kan Kesombongan Manchester United dimulai.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »