Presidensi G20 jadi momentum mewujudkan PLTN di Indonesia

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Potensi uranium yang dimiliki Indonesia dapat memungkinkan listrik yang dihasilkan dari PLTN bisa lebih murah dibandingkan energi fosil. G20Indonesia

Ilustrasi - Pandangan udara dari pembangkit listrik tenaga nuklir. ANTARA/Shutterstocks/pri.

"Momentum Indonesia dalam Presidensi G20 dapat mendesak negara-negara maju untuk mewujudkan bantuan teknologi, finansial, dan pengembangan kapasitas sesuai keputusandalam mewujudkan PLTN sebagai energi bersih di Indonesia dan negara berkembang lainnya," kata Fahmy saat dihubungi di Jakarta, Selasa. Lebih lanjut dia menyampaikan bahwa pemerintah perlu segera merevisi dokumen Rencana Umum Energi Nasional yang menempatkan PLTN sebagai alternatif terakhir.

Sebagai salah satu dari tiga pilar utama Presidensi G20 Indonesia, Forum Transisi Energi dalam format berfokus kepada tiga prioritas, yaitu akses, teknologi, dan pendanaan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indonesia Dorong Penyelesaian Pandemi Covid-19 dalam Presidensi G20 |Republika OnlineIndonesia akan memainkan peran strategis dalam mendorong penyelesaian pandemi Startegi Bisnis Maen yang jauh
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Indonesia harap FWG G20 lahirkan solusi kolektif bidang ekonomiIndonesia mengharapkan pembicaraan dalam Framework Working Group (FWG) Presidensi G20 bisa melahirkan solusi kolektif serta sinergi kebijakan untuk menjawab ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Perjalanan G20 - Infografik ANTARA NewsSejak dibentuk pada 1999 untuk mencari solusi krisis keuangan global, G20 menjadi wadah pertemuan menkeu dan gubernur bank sentral. Baru mulai 2008, pemimpin negara menjadi tuan rumah untuk pertemuan tahunan. Berikut perjalanannya. Laman infografik:
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ekonom: G20 ajang ambil inisiatif pengembangan ekonomi syariahEkonom Syariah Direktur IDEAS (Indonesia Development and Islamic Studies) Yusuf Wibisono berpendapat Presidensi G20 Indonesia menjadi ajang yang tepat untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Peluang dorong pemulihan ekonomi global dan nasional melalui G20Indonesia mendapatkan amanah sebagai Presidensi G20, Indonesia pun mencari peluang guna memberikan ide besar bagi dunia dalam forum ini dan menyampaikan solusi untuk mempercepat pemulihan melalui tagline 'recover together, recover stronger'. G20Indonesia
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »