Presidensi G20 Indonesia Jadi Momentum Tingkatkan Peran Atasi Perubahan Iklim

  • 📰 SonoraFM92
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

04.41 BeritaSONORA - Presidensi G20 Indonesia Jadi Momentum Tingkatkan Peran Atasi Perubahan Iklim

Pembukaan Prosedur KTT Iklim PBB COP26 di Glasgow, Skotlandia, Minggu, 31 Oktober 2021.

JAKARTA, KOMPAS — Para pemimpin negara akan bertemu dalam Konferensi Para Pihak tentang Perubahan Iklim ke-27 atau COP27 di Sharm El-Sheikh, Mesir, yang mulai berlangsung pekan depan. Indonesia yang juga memegang presidensi pertemuan negara-negara G20 harus turut menunjukkan kepemimpinannya dalam COP27 dengan meningkatkan peran dan komitmennya untuk mengatasi perubahan iklim.

Juru Kampanye Iklim dan Energi Greenpeace Indonesia Adila Isfandiari menyampaikan, dalam COP27 ini penting bagi Indonesia untuk tidak sekadar memiliki komitmen iklim yang kuat. Akan tetapi, Indonesia juga bisa memperkuat posisi negara-negara lain untuk mendapatkan peluang pendanaan global khususnya dari negara maju.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 19. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Presidensi G20 Indonesia Dorong Penguatan Ekonomi Nasional dan GlobalDestry menyatakan, Presidensi G20 Indonesia berupaya mempertahankan tujuan pembangunan global guna mendorong pertumbuhan ekonomi global
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kemenko: Presidensi G20 Berefek Ganda pada Transportasi Hingga UMKM |Republika Online438 rangkaian kegiatan Presidensi G20 digelar di 25 kota di Indonesia.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Siap Bertempur, Satgasla TNI AL Apel Gelar Pasukan Pengaman VVIP Presidensi G20KSAL Laksamana Yudo Margono memerintahkan Pasukan Pengaman VVIP Presidensi G20 untuk siap bertempur mengantisipasi gangguan musuh. KTTG20
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Lima Stadion Disiapkan Jadi Kandang Timnas Indonesia Di Piala AFF 2022 | Goal.com IndonesiaPSSI telah menyiapkan sejumlah stadion untuk dijadikan kandang timnas Indonesia dalam pertandingan Grup A Piala AFF 2022. PialaAFF AFFCup2022 Indonesia TimnasIndonesia Akibat Campur aduk dengan politik..stadion semewah JIS pun tak di anggap😀 Pasti pakansari
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »

Muzani: Presidensi G-20, Upaya Indonesia Ciptakan Perdamaian DuniaWakil Ketua MPR Ahmad Muzani menegaskan Presidensi G-20 di Bali akan menjadi sejarah bagi Indonesia.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »