Presiden Jokowi resmikan Jalan Tol Pekanbaru-Dumai, ini harapannya

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Presiden Jokowi meresmikan Jalan Tol Trans Sumatera ruas Pekanbaru-Dumai sepanjang 131,5 kilometer secara virtual.

Ilustrasi: Presiden Joko Widodo meninjau pembangunan jalan tol Pekanbaru-Dumai di Kota Pekanbaru, Riau, Jumat . ANTARA/Anggi Romadhoni/aa.

Jakarta - Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Tol Trans Sumatera ruas Pekanbaru-Dumai sepanjang 131,5 kilometer secara virtual.pembangunan Jalan Tol Pekanbaru-Dumai sepanjang 131,5 kilometer dengan biaya Rp12,18 triliun telah rampung dan telah selesai," kata Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat.

"Ini akan meningkatkan konektivitas antara ibu kota provinsi Riau dengan Kota Dumai sebagai kota pelabuhan dengan industri perminyakan dan agribisnis yang maju seperti yang tadi disampaikan Gubernur Riau, juga kawasan industri dan perkebunan lainnya," ungkap Presiden Jokowi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Resmikan Jalan Tol Pekanbaru-Dumai |Republika OnlineTol Pekanbaru-Dumai dibangun dengan anggaran sebesar Rp 12,18 triliun.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tunggu Diresmikan Jokowi, 5 Ruas Tol Ini Siap BeroperasiKepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR Danang Parikesit menyebut ada 5 tol baru yang akan beroperasi dalam satu hingga dua bulan ke depan. Ini daftarnya: via detikfinance
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Azis Syamsuddin: Pidato Presiden Jokowi Menggelorakan Kembali Semangat Asia-Afrika dan GNBAzis Syamsuddin mengapresiasi pidato perdana Presiden Jokowi dalam Sidang Majelis Umum ke-75 PBB. Pidato Jokowi membangkitkan semangat Asia-Afrika dan GNB, dalam kesetaraan hubungan internasional. PidatoJokowi Berlebihan memujinya...!!!! Semua orang tahu seperti apa...!!!
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pidato Presiden Jokowi terpilih tampil di laman utama UN NewsPidato Presiden RI Joko Widodo pada Sidang Majelis Umum Ke-75 PBB, Rabu, terpilih untuk ditampilkan di laman utama UN News.\r\n\r\nDalam laman tersebut dari ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi: Pandemi Harus Jadi Momentum Perbaiki Ekonomi Desa' Pandemi yang tengah kita hadapi harus menjadi sebuah momentum untuk menginstal ulang, memperbaiki lagi, dan juga melakukan reform mengenai strategi besar dalam transformasi ekonomi desa,' kata Jokowi | Nasional okeee paak lah wong dana BOS buat madrasah di desa desa di potong jokowi Kemenag_RI Haduh tinggi kali bahasanya. Realisasinya ajalah pak
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »