PPKM Dicabut, Polri Lakukan Asesmen Pengamanan di Tempat Kerumunan

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Jokowi resmi mengakhiri masa PPKM. Menindaklanjuti hal itu, Polri kini melakukan asesmen pengamanan, khususnya di tempat keramaian.

"Untuk pengamanan kerumunan di tempat-tempat keramaian dan perayaan pergantian malam tahun baru sudah ada arahan dari Mabes agar jajaran betul melakukan asesmen, utamanya untuk standar keamanan dan keselamatan pengunjung," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo kepada wartawan, Sabtu .Dedi mengatakan seluruh anggota seharusnya bisa membuat rencana pengamanan secara lengkao. Serta mempersiapkan emergency plan.

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengumumkan nasib pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat . Jokowi resmi menyatakan PPKM berakhir. "Dalam beberapa bulan terakhir, pandemi COVID-19 semakin terkendali. Per 27 Desember 2022, kasus harian 1,7 kasus per 1 juta penduduk," ujar Jokowi mengawali pengumumannya seperti dilihat dalam siaran YouTube Sekretariat Presiden, Jumat .

"Setelah mengkaji dan mempertimbangkan tersebut, kita mengkaji 10 bulan, lewat pertimbangan-pertimbangan berdasarkan angka-angka yang ada, pemerintah memutuskan mencabut PPKM," sambungnya.PPKM diberlakukan untuk menggantikan pembatasan sosial berskala besar saat masa pandemi Corona atau COVID-19. PPKM diberlakukan dengan sejumlah level, mulai level 1 hingga level 4.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Mantap

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PPKM Dicabut, Jokowi Pastikan Bansos dan Insentif Pajak Tetap JalanMeski status PPKM dicabut, Jokowi memastikan sejumlah program bantuan pemerintah saat PPKM dijalankan masih tetap berlanjut.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Resmi Setop PPKMPresiden Joko Widodo atau Jokowi resmi mengumumkan menghentikan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Kebijakan ini diambil lebih cepat.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Tok! Presiden Jokowi Resmi Cabut Kebijakan PPKM!Keputusan pencabutan kebijakan PPKM tersebut tertuang dalam Instruksi Mendagri Nomor 50 dan 51 Tahun 2022.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Resmi Mencabut PPKM atau Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan MasyarakatNasib pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) diumumkan Presiden Joko Widodo (Jokowi). PPKM resmi dinyatakan berakhir oleh Jokowi pada hari ini Ju...
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi resmi mencabut kebijakan PPKMPresiden RI Joko Widodo (Jokowi) resmi mencabut kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM), Jumat. “Lewat pertimbangan-pertimbangan ... Meski PPKM dicabut, bansos serta bantuan vitamin dan obat-obatan akan tetap tersedia di faskes yang ditunjuk pemerintah.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi: PPKM Resmi Dicabut |Republika OnlinePencabutan PPKM karena Covid-19 semakin terkendali.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »