Potret Lebaran Warga RI di Rumania, Halal Bihalal-Makan Opor Ayam

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 74%

Perayaan Idul Fitri Berita

Lebaran Idul Fitri,Idul Fitri 1445 H,Rumania

Kemeriahan dan semangat persaudaraan sangat terasa saat KBRI di Bucharest menyelenggarakan Salat Idul Fitri 1445 H dan Halal Bihalal di Wisma Duta RI.

Kemeriahan dan semangat persaudaraan sangat terasa saat Kedutaan Besar Republik Indonesia di Bucharest menyelenggarakan Salat Idul Fitri 1445 H dan Halal Bihalal di Wisma Duta RI pada Rabu . Acara dimulai dengan takbir dan pelaksanaan Salat Id diikuti oleh khutbah yang bertema"Pembentukan Jati Diri Pasca-Ramadhan: Menebar Maaf, Membangun Kebersamaan". Imam dan Khatibnya adalah Bidwi Heru Jumantoro selaku staf KBRI Bucharest.

Di Bucharest, hanya ada dua tempat utama untuk Salat Id dengan kapasitas terbatas dan dipandu oleh otoritas Muslim setempat. Tidak heran jika acara Idul Fitri di Wisma Duta, kediaman Duta Besar, menjadi momen silaturahmi dan ibadah bagi masyarakat Indonesia. Lebih dari 180 orang hadir dari berbagai kota, termasuk Cluj dan Timisoara yang berjarak lebih dari 450 kilometer dari Bucharest.

Lebaran Idul Fitri Idul Fitri 1445 H Rumania Foto Internasional Foto

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Produk Non Halal Dikecualikan dari Kewajiban Sertifikasi Halal, BPJPH: Wajib Cantumkan Keterangan Tidak HalalKewajiban sertifikasi halal akan diberlakukan oleh Pemerintah mulai 18 Oktober 2024 mendatang.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Makna Halal Bihalal: Tradisi Hari Raya Idul Fitri yang Hanya Ada di IndonesiaHalal bihalal merupakan tradisi Lebaran yang ada di Indonesia. Berikut penjelasan tentang makna halal bihalal sebagai tradisi di Indonesia.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

6 Contoh Sambutan Halal Bihalal di Kampus yang Singkat, Eratkan Tali PersaudaraanContoh sambutan halal bihalal di kampus harus bermakna positif.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Gelar Salat Idul Fitri Duluan, Jemaah Aolia di Gunungkidul Pastikan Tak Ada Kegiatan Halal BihalalBerita Gelar Salat Idul Fitri Duluan, Jemaah Aolia di Gunungkidul Pastikan Tak Ada Kegiatan Halal Bihalal terbaru hari ini 2024-04-05 05:05:58 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Rustik Resto Menyajikan Paket Halal Bihalal di Harper MT HaryonoRustik Resto, yang berlokasi di Harper MT Haryono, menyajikan paket Halal Bihalal dengan harga Rp 250.000,- per orang, dengan menu...
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

5 Contoh Kata-Kata Sambutan Ketua Panitia Halal Bihalal di Kantor, Lingkungan RT, dan Acara AlumniDalam acara halal bihalal, sebagai ketua panitia, kata-kata sambutan yang disampaikan memiliki peran yang penting. Kata-kata sambutan tersebut membawa pesan kebersamaan, perdamaian, dan membantu memeriahkan acara.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »