Polri-KKP Menggagalkan Penyelundupan 91.246 Benih Bening Lobster

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 59%

Polri Berita

Penyelundupan Benih Lobster,Lobster,KKP

JPNN.com : Polri dan KKP menggagalkan penyelundupan 91.246 benih bening lobster. Tiga tersangka diamankan dalam pengungkapan kasus itu.

jpnn.com - JAKARTA - Korpolairud Baharkam Polri bersama Kementerian Kelautan dan Perikanan menggagalkan penyelundupan 91.246 benih bening lobster dengan nilai Rp 19,2 miliar, yang berasal dari perairan di daerah Jawa Barat.

Sebanyak tiga orang tersangka ditangkap dalam pengungkapan kasus penyelundupan benih bening lobster tersebut. Kasubditgakkum Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri Kombes Donny Charles Go menjelaskan pengungkapan ini berawal dari masyarakat yang melaporkan adanya aktivitas usaha perikanan tanpa izin di sebuah gudang berukuran 5 x 5 meter di wilayah Bogor, Jabar.

Baca Juga:Di gudang tersebut, selain tersimpan lobster dalam 19 dus, juga barang-barang untuk mengemas lobster seperti tabung oksigen dan pengemasan lainnya. "Dalam penggerebekan kami amankan tiga tersangka. Kami amankan juga barang bukti benih-benih lobster sebanyak 19 boks stereofoam. Setelah dilakukan pencacahan oleh Tim KKP, diamankan 91.246 ekor benih lobster," kata Donny dalam konferensi pers di Mako Polairud Baharkam Polri, Jakarta Utara, Jumat.Baca Juga:Pertama, lobster pasir 72.204 ekor.

Penyelundupan Benih Lobster Lobster KKP Benih Bening Lobster Tersangka

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bea Cukai-Polri Menggagalkan Penyelundupan 20 Ribu Lebih Ekstasi, Ringkus 6 TersangkaJPNN.com : Bea Cukai-Polri melalui joint operation berhasil menggagalkan penyelundupan 20 ribu lebih ekstasi. 6 Tersangka turut ditangkap dan terancam hukuma
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

KKP-Polri Gagalkan Penyelundupan 125 Ribu Benih Bening Lobster di JambiDari hasil penggagalan penyelundupan BBL tersebut, diamankan tiga orang pelaku berinisial AD (31), ATH (43) dan A (40).
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

125.684 Benih Lobster Berhasil Diselamatkan Polri dan KKPTim gabungan berhasilmenangkap tiga tersangka dan menyelamatkan 125684 ekor benih lobster dari dua lokasi di Kota Jambi
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kabarhakam Polri, Komjen Fadil Imran Pastikan Kesiapan Polri Amankan WWF 2024 di BaliBerita Kabarhakam Polri, Komjen Fadil Imran Pastikan Kesiapan Polri Amankan WWF 2024 di Bali terbaru hari ini 2024-05-10 22:14:43 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Kadiv Humas Polri: Nobar momentum dekatkan Polri dan masyarakatKepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Sandi Nugroho menyampaikan kegiatan nonton bareng atau nobar semifinal Piala AFC Asia antara Indonesia kontra Uzbekistan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam PolriRakornis kali ini mengambil tema 'Melalui Rakornis POM TNI-Propam Polri TA 2024, Siap Mewujudkan Sinergitas Penegakan Hukum Disiplin Tata Tertib di Lingkungan TNI-Polri .
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »