Polri Kerahkan 30 Tenaga Medis untuk Penanganan Korona

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri, Brigadir Jenderal Argo Yuwono mengatakan, puluhan tenaga medis berasal dari Pusat Kedokteran dan Kesehatan (Pusdokkes) Polri.

MABES Polri mengerahkan 30 tenaga medis demi membantu menangani pasien yang positif terjangkit virus korona .

"Ada 30 orang terdiri dari satu dokter ahli Paru, empat dokter umum dan 25 paramedis yang disiapkan untuk menangani pasien terpapar virus korona," kata Argo.Argo menjelaskan bahwa puluhan tenaga medis ini dipimpin langsung Kapusdokkes Polri, Brigadir Jenderal dr Musyafak. Saat ini, sebanyak 52 Rumah Sakit milik Polri yang tersebar di seluruh Indonesia siap digunakan bagi pasien yang terpapar Covid-19.

Seperti di DKI Jakarta, Polri telah menyiapkan RS Brimob dengan 200 kamar dan RS Polri Raden Said Sukanto, Kramatjati 50 kamar.Argo menambahkan bahwa RS tersebut telah dilengkapi fasilitas alat bantu pernapasan dan alat kesehatan lainnya yang dibutuhkan oleh tenaga medis yang menangani pasien terinfeksi korona.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bersama Tangani Corona, Polri Terjunkan 30 Tenaga Medis dan Siapkan 52 RSPolri mengerahkan sebanyak 30 tenaga medis, dan 52 rumah sakit (RS) untuk membantu menangani pasien positif corona (covid-19). tanganicorona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Bantu Penanganan Corona, Polri Terjunkan 30 Tenaga Medis-Siapkan 52 RSPolri menerjunkan 30 tenaga medis untuk membantu penanganan pasien Corona (COVID-19). Selain tenaga medis, 52 Rumah Sakit Polri juga akan dikerahkan. Terimakasih yang sebesar besar nya bapak anggota kepolisian karena sudah banyak membantu warga Indonesia, semoga bapak bapak sehat selalu Bravo Polri...❤❤ Terjun dimana ? Awas patah patah lho 😋👻😋
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Polri Kerahkan 30 Tenaga Medis Tangani Corona di Wisma AtletPolri juga menyiagakan 52 rumah sakit yang tersebar di seluruh Indonesia untuk pasien corona.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Polri Kirimkan 30 Tenaga Medis untuk RS Darurat Wisma AtletPolri menurunkan 30 tenaga medis mulai dari dokter paru, dokter umum hingga perawat membantu penanganan medis di Wisma Atlet. fadli_tamam 😭😭😷
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Legislator Minta Polri Awasi APD untuk Tenaga MedisLegislator minta Polri awasi APD untuk tenaga medis dan dokter.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Komisi III DPR Minta Polri dan Kemendag Selidiki Penyebab Kelangkaan APD Tenaga MedisKelangkaan APD itu meresahkan karena dapat mengancam keselamatan dokter dan perawat dalam penanganan pasien covid-19.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »