Polri: 125 Eks Napi Asimilasi Kembali Lakukan Tindak Pidana

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polri mencatat, 125 narapidana penerima asimilasi dan pembebasan bersyarat akibat wabah Covid-19 kembali melakukan tindak pidana.

- Polri mencatat, 125 narapidana penerima asimilasi dan pembebasan bersyarat akibat wabah Covid-19 kembali melakukan tindak pidana hingga Selasa hari ini.yang kembali melakukan kejahatan yang telah diamankan dan diproses kembali oleh Polri,” kata Kepala Bagian Penerangan Umum Polri Kombes Ahmad Ramadhan melalui telekonferensi, Selasa.

Mayoritas tindak pidana yang dilakukan para napi tersebut, kata dia, terkait pencurian hingga penggelapan.Jumlah tersebut meningkat sebanyak 16 kasus dibanding data pada Kamis .Sebelumnya, menurut Ramadhan, kebanyakan dari para napi melakukan aksinya karena kondisi ekonomi. “Motif napi asimilasi yang kembali melakukan kejahatan umumnya didominasi faktor ekonomi, terutama pada kejahatan terhadap properti seperti curat, curas, dan curanmor,” ucap Ramadhan melalui telekonferensi, Kamis .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Thanks to Yasonna mentri super jenius kita..

Tinggal nunggu reaksi si yasonna. Mo komeng apa dia lihat faktanya bahwa dia gagal dan rakyat benar. 'Kejahatan ada krn ada kesempatan'. Waspadalah,lur.

Bikin jera dong pak Pol

Bikin jera dong pak Pol.

Jemput lagi pak 😁

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polri: 125 Napi Asimilasi Ditangkap karena Lakukan Kejahatan |Republika OnlineTertinggi kasus napi asimilasi ditangkap yakni di Jawa Tengah. Yosanna kapan ditangkap
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Polri Tetapkan 3 Tersangka Kasus Eksploitasi WNI Kapal ChinaMereka yang ditetapkan tersangka merupakan agen yang menyalurkan anak buah kapal (ABK) untuk bekerja di kapal ikan China. Typo, tiongkok
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Polri Usut Kasus Dugaan Kekerasan ABK RI di Kapal Luqin Yuan |Republika OnlineBeredar kembali video pelarungan ABK RI di kapal China. UsirTKAChinaDariIndonesia Banyak cerita penyiksaan Pembokat2 Oleh warga cina di kota jakarta,apalagi kalau di tengah2 laut.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Polri Duga Ada Perdagangan Orang di Kapal Tiongkok'Polda Jawa Tengah yang akan mulai penyelidikan dengan asistensi satgas TPPO Bareskrim Polri.'
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Lemdiklat Beri Internet Gratis untuk Pelajar Non-PolriIT Center itu juga bisa digunakan oleh pelajar SD dan SMP yang bertempat tinggal atau yang sekolahnya di sekitar lingkungan belajar Polri.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Polri Tetapkan 3 Tersangka Kasus Dugaan TPPO ABK Long Xing |Republika OnlineKetiga tersangka tersebut merupakan agen yaitu Bekasi, Tegal, dan Pemalang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »