Polres Cilegon Perketat Keamanan

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polres Cilegon meningkatkan kewaspadaan dengan memperketat keamanan di area Mapolres Cilegon pascaaksi bom bunuh diri di Mapolrestabes Medan. bombunuhdiridiMapolrestabesMedan

Pantauan Radar Banten, personel dengan peralatan lengkap dan memegang senjata api laras panjang berjaga di gerbang masuk Mapolres Cilegon, Rabu .

Setiap orang yang hendak masuk tak luput dari pemeriksaan petugas yang berjaga di pos paling depan. Kendaraan bermotor pun tak luput dari pemeriksaan.Kabagops Polres Cilegon Kompol Sujatna menjelaskan, sebelum ada peristiwa bom bunuh diri di Polresta Medan, pihaknya pun telah menerapkan prosedur keamanan. “Hanya saja sekarang kewaspadaan lebih ditingkatkan,” ujar Sujatna kepada wartawan.

Ia melanjutkan, peningkatan kewaspadaan pun dilakukan di seluruh Mapolsek yang berada di seluruh wilayah hukum Polres Cilegon.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polres Tasikmalaya Perketat Penjagaan MakoKabag Ops Polresta Tasikmalaya Kota, Kompol Shohet mengatakan, pascabom bunuh diridi Polrestabes Medan, dilakukan pengamanan bagi tamu berkunjung ke Mako Polres Tasikmalaya Kota.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Polisi Rilis Informasi Terbaru, Bomber Bunuh Diri di Polres Medan 1 OrangPolisi memutakhirkan informasi mengenai jumlah pelaku bom bunuh diri di Medan. Setelah dilakukan penelusuran lebih lanjut, diketahui jumlah pelaku satu orang. BomBunuhDiri PolrestabesMedan
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pelaku Bom Bunuh Diri Sempat Digeledah 2 Kali Sebelum Masuk Polres Medan'Yang bersangkutan sudah dua kali diperiksa karena tindak tanduknya mencurigakan,' kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Tatan Dirsan Atmaja. BomBunuhDiri PolrestabesMedan Pelaku celananya panjang atau pendek pak? Jenggot berapa meter pak? Isteri pelaku pake cadar gak pak? Lhaaa...kok lolos juga sikk? Penjagaannya gimana Berjenggot gak?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Bom Medan, Pemohon SKCK di Polres Jaktim Bingung DikumpulkanPetugas SKCK di Polres Jakarta Timur sempat menghentikan pelayanan setelah insidin bom Medan pada Rabu pagi.
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

Ketua Komisi III DPR Kutuk Teror Bom Bunuh Diri di Polres MedanKomisi III DPR mengutuk keras teror bom bunuh diri yang kembali terjadi di Markas Polrestabes Medan Sumatera Utara, Rabu (13/11). DPRRI Tak ada gunanya jika cuma mengutuk saja. Coba pikirkan apa yang membuat mereka menjadi rusak begitu dan cari solusinya. Pemerintah harus tegas demi kebaikan bangsa.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pascabom Medan, Polres Metro Bekasi Dijaga Aparat Bersenjata Laras PanjangPolisi menggunakan senjata laras panjang menjaga ketat Polres Bekasi setelah terjadi bom bunuh diri di Mapolresta Medan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »