Polisi Temukan Mayat dalam Pencarian Naya Rivera |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Hingga kini Naya Rivera belum ditemukan setelah diketahui berenang di Danau Piru.

REPUBLIKA.CO.ID, CALIFORNIA -- Polisi pencari aktris Glee yang hilang, Naya Rivera, menemukan mayat di danau tempat Rivera diduga tenggelam di California selatan. Rivera hilang pada hari Rabu setelah berperahu dengan putranya yang berusia empat tahun di Danau Piru, California. Putranya ditemukan sendirian dan tertidur di perahu.

Rivera terkenal karena memainkan pemandu sorak Santana Lopez di Glee. Putra Rivera mengatakan kepada polisi bahwa ibunya pergi berenang tetapi tidak pernah kembali. Setelah operasi pencarian dan penyelamatan besar-besaran tidak menemukan jejak Rivera, polisi pindah ke operasi pencarian dan evakuasi jenazah.

Pencarian termasuk menggunakan sonar pemindaian samping, penyelam, anjing pelacak, helikopter dan kendaraan bawah laut yang dioperasikan jarak jauh yang dilengkapi dengan kamera. Dia menambahkan bahwa putra Rivera telah melihat ibunya menghilang di bawah air.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Udah ketemu

Ngablu

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Naya Rivera Belum Ditemukan, Ryan Dorsey Dampingi Anaknya dan NayaPencarian Naya Rivera masih berlanjut, mantan suaminya, Ryan Dorsey kunjungi kediaman mantan mertua untuk menemani anaknya\n\n
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pencarian Bintang Glee Naya Rivera, Tim SAR Temukan MayatTim penyelamat menemukan mayat yang tidak dikenali di Danau Piru, California, tempat bintang Glee Naya Rivera diduga tenggelam. huhu nooooo😭 Mungkinkah pncarian sudah final ? nessiejudge Sedih bgt :(
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pencarian Bintang Glee Naya Rivera, Tim SAR Temukan MayatTim penyelamat menemukan mayat yang belum berhasil diidentifikasi di Danau Piru, California, tempat bintang Glee Naya Rivera diduga tenggelam. nessiejudge thebeautraveler
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Lokasi Sulit, Naya Rivera Belum Ditemukan di Danau PiruLamanya waktu pencarian Naya Rivera juga belum bisa ditentukan karena lokasi yang sulit.\n\n 😭
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Heather Morris 'Glee' ingin bantu cari Naya Rivera'Nama saya Heather Morris, saya adalah teman dekat dan rekan kerja Naya, dan saya mencoba melakukan misi penyelamatan bersama sekelompok kecil teman di danau Piru.'
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bintang Glee Gelar Penyelidikan Pribadi Cari Naya RiveraHeather Morris menggelar penyelidikan pribadi demi menemukan rekannya di serial Glee, Naya Rivera, yang menghilang usai menyewa kapal di Danau Piru pekan lalu.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »