Polisi Lakukan Tes DNA Ungkap Identitas 4 Kerangka Manusia di Kebun Warga di Banyumas

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sebelumnya diberitakan, empat kerangka manusia yang ditemukan terpendam di kebun diduga merupakan satu keluarga. Mereka sudah 5 tahun tak ada kabar.

Hal itu dikatakan Kapolres Banyumas AKBP Bambang Yudhantara Salamun di Kantor Satresktim Polres Banyumas di Purwokerto, Senin .

Dia mengatakan, pihaknya telah berkoordinasi dengan Pusat Laboratorium Forensik Mabes Polri dan Polda Jawa Tengah untuk melakukan tes DNA. "Yang pertama mau kita ketahui siapa dulu korbannya, memang ada beberapa informasi, tapi masih kami kroscek dulu. Kami sudah koordinasi dengan Mabes dan Polda, kita mau melakukan tes DNA," kata Bambang, Senin. Bambang mengatakan sampel DNA dari keempat kerangka akan dicocokkan dengan Misem, pemilik kebun.

"Kami ambil sampel dari pemilik rumah sekaligus kebun tersebut untuk mengetahui apakah bagian dari keluarga tersebut atau bukan," jelas Bambang."Tes DNA sekitar dua minggu sampai satu bulan. Kita ambil sampel dulu, apakah itu keluarga dari pemilik rumah atau bukan. Pemilik rumah sudah kami ambil sampelnya," ujar Bambang.

Sebelumnya diberitakan, empat kerangka manusia yang ditemukan terpendam di kebun diduga merupakan satu keluarga, yakni kakak beradik Ratno, Yono , Heri dan Pipin, anak dari Ratno.Halaman Berikutnya

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Selidiki Penemuan Empat Tengkorak di BanyumasEmpat tengkorak manusia ditemukan di kebun belakang rumah salah seorang warga Desa Pasinggangan, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polisi Selidiki Penemuan Empat Tengkorak Manusia di BanyumasEmpat tengkorak manusia ini ditemukan di kebun milik warga
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ini Peran 5 Tersangka Kasus Empat Polisi Terbakar di CianjurKelima tersangka kasus empat polisi terbakar telah ditahan di Mapolres Cianjur dan terancam hukuman paling lama 9 tahun...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Tegang! Ribuan Demonstran Hong Kong Berhadapan dengan PolisiFoto Ketegangan kembali terjadi di Hong Kong. Polisi anti huru-hara berhadapan dengan ribuan pengunjuk rasa di kawasan kelas pekerja. Seperti apa situasinya? HongKong Demo
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sumsel Bangun 3.000 Unit Rumah untuk Pegawai dan PolisiGubernur Sumsel Herman Deru bersama Dirjen Penyedian Perumahan Kementerian PUPR Khalawi Abdul Hamid melakukan Ground Breaking...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Peran 5 Tersangka Insiden Terbakarnya Polisi Cianjur TerungkapPolres Cianjur menuntaskan penyelidikan aksi demo yang berujung terbakarnya empat polisi. Lima orang mahasiswa ditetapkan tersangka, siapa dan apa perannya? Demo PolisiTerbakar Cianjur
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »