Polisi Bentuk Tim Khusus Buru Penusuk Lansia di Kebon Jeruk

  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Polri Berita

Polda Metro Jaya,Penusukan

Polisi telah membentuk tim khusus untuk menangkap pelaku penusukan yang menewaskan Muhammad Saidi (71) saat sedang mengambil air wudhu di

Polisi telah membentuk tim khusus untuk menangkap pelaku penusukan yang menewaskan Muhammad Saidi saat sedang mengambil air wudhu di Mushola Uswatun Hasanah, Pesing Poglar, Kebon Jeruk, Jakarta Barat."Penyidik gabungan dari Satreskrim Polres Jakarta Barat dan Reskrim Polsek Kebon Jeruk sudah kita bentuk menjadi satu tim untuk sama-sama bergerak mencari keberadaan pelaku," kata Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes M. Syahduddi, kepada wartawan, Jumat .

Selain membentuk tim khusus, polisi sejauh ini telah memeriksa 3 saksi serta mengecek sejumlah CCTV yang berada di sekitar lokasi kejadian. Di mana, dalam rekaman CCTV, wajah terduga pelaku terekam jelas ketika hendak melarikan diri usai menusuk korban pada Kamis dinihari sekira pukul 04.40 WIB. "Saat ini kita sedang melakukan proses penyelidikan dengan mengumpulkan petunjuk maupun bukti-bukti keterangan saksi-saksi yang ada di TKP, melakukan penelusuran terhadap CCTV yang ada di sekitar TKP terkait dengan kedatangan pelaku dan juga lintasan jalur yang digunakan pelaku," terang Syahduddi.

Polda Metro Jaya Penusukan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 21. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi bentuk tim khusus buru penikam imam mushala di JakbarPolisi membentuk tim khusus untuk memburu sosok misterius yang menikam imam mushala berinisial MS (71) di wilayah Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sosok Misterius Tikam Imam Musala, Polisi Bentuk Tim KhususJPNN.com : Polisi membentuk tim khusus buru sosok misterius penikam seorang imam musala di Jakarta Barat.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pemerintah Segera Bentuk Tim Khusus untuk Lawan Judi Online di IndonesiaMenteri Kominfo Budi Arie Setiadi mengatakan pemerintah akan membentuk gugus tugas terpadu atau task force untuk memberantas judi online di Indonesia.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Menko Luhut Bentuk Tim Khusus Garap Proyek Kereta Cepat Jakarta SurabayaMenko Luhut memaparkan bahwa dalam tiga bulan terakhir, rata-rata penumpang Kereta Cepat Jakarta Bandung mencapai 15.000 penumpang per hari dan terus meningkat.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Luhut Bentuk Tim Khusus Kereta Cepat ke Surabaya, Prabowo Lanjutkan ProyeknyaKemenko Marves akan membentuk tim khusus bersama China untuk percepatan perpanjangan jalur Kereta Cepat sampai ke Surabaya.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Otorita IKN bagikan kelambu dan bentuk tim khusus cegah malariaOtorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengalokasikan 60 ribu kelambu berinsektisida untuk dibagikan kepada masyarakat sekitar dalam upaya pencegahan penyakit ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »