Polda Metro Klaim Kejahatan di Jakarta Menurun Selama Pandemi Corona

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polda Metro Jaya mengklaim tingkat kejahatan di Jakarta dan sekitarnya mengalami penurunan di masa-masa pandemi virus Corona (COVID-19). Laporan masyarakat yang direkap harian pun berkurang. VirusCorona Jakarta

Polda Metro Jaya mengklaim tingkat kejahatan di Jakarta dan sekitarnya mengalami penurunan di masa-masa pandemi virus Corona . Laporan masyarakat yang direkap harian pun berkurang.total ini menurun ya, menurun dalam arti kata laporan polisi kita hitung per hari berapa, kita lihat berkurang," ujar Yusri kepada wartawan, Senin .

Yusri menduga penurunan tingkat kejahatan terjadi karena masyarakat tengah fokus agar terhindar dari wabah COVID-19. Meski demikian, Yusri tidak menjelaskan berapa prosentase penurunan kejahatan itu.Baca juga:Yusri mengimbau masyarakat agar tidak lagi berkumpul dalam situasi wabah COVID-19. Polisi meminta masyarakat tetap berada di dalam rumah.

"Terus kita imbau secara persuasif seusai maklumat juga tidak ada lagi kumpul-kumpul massa, itu kita lakukan semua, kegiatan apa pun tidak akan diberi rekomendasi izin oleh kepolisian kalau memang itu dibutuhkan izin kepolisian. Di tempat-tempat lain pun, termasuk perkawinan pun dibicarakan secara baik dan alhamdulillah sudah berjalan semuanya," pungkasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tingkat kejahatannya gak turun maseee, cuma alih fungsi jadi penimbun masker & hand sanitizer!

Selama iblis masih gentayangan Yang namanya kejahatan tetap ada sekecil apa pun itu

karena masyarakat lbh byk diem di mrh atau WFH, makanya tingkat kejahatan di luar berkurang karena target mrk gk ada..itu menurutku

Cakeeep... Sini ngopi dulu bambang 😌

Unfaedah

Kejahatan offline turun. Kejahatan online meningkat pesat.

Apakah ini mengindikasikan betapa serius dan berbahaya pandemic covid-19? Sampai penjahat aja takut keluar rumah. Mungkin ini yg dinamakan blessing in disguise.

ya menurun lah wong korban yg akan jadi mangsa gak ada alias di rumah terus apa yg mau di copet/jambret dll. mau curi barang dirumah ada orang. sudut pandang penjahat wkwkwkw

Mereka ganti tukang timbun masker dan hand sanitezer

Ada hikmahnya.

Tapi tingkat perselisihan antara suami istri meningkat 😁

Apaan? Jadi banyak jambret bersepeda motor karena jalanan sepi

jan mancing-mancing laa

Iya cuma Corona doang, yg bisa menekan angka kejahatan dan menghilangkan kemacetan,,,

tindak kriminal turun tp TAWURAN TTP LANJOT AJA

Karena mereka sadar , karantina drmh aja gak kuat apalagi dipenjara haha

Tapi kemiskinan bertambah

LEBIH TAKUT MATI KENA CORONA DARIPADA MATI KENA AZAB 😭🤣

Ternyata tukang jambret takut corona jga ya

Good news... ternyata mereka lebih takut corona lebih dari takut Tuhan.

Tunggu Darurat Sipil berlaku... kira2 jadi seperti apa beritanya... IndonesiaEndGame

Pakpolisi yg terhormat, mohon berita yg seperti ini jgn diekspos, bgmn nanti jdinya jika kerusuhan massa krn diterapkan darurat sipil. Tentu massa akan panic buying dgn adanya kebijakan ini. Berarti kejahatan akan bertambah lgi.

Yg pasti begal perumahan pd ga bisa beroperasi, soalnya semua orang pada dirumahaja

ini kudu bahagia apa gimana ya bingung bgt😭

Trs itu yg nimbun barang dan jual dgn harga tinggi masuk kejahatan engga?

Kejahatan menurun krn mereka jg manusia takut ama corona, lah ini negara bnyk yg mati krn corona santuy aja 🤬😷🤫

At least we get some good news

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penanganan Corona, Polda Metro Berlatih Pengamanan KontingensiSaat ini Polda Metro sedang meminta data-data kepada Polres dan Polsek jajaran untuk melakukan latihan simulasi pengamanan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polda Metro Tangani 43 Kasus Hoax Terkait Wabah Corona, 4 DitangkapPolda Metro Jaya mencatat setidaknya ada 43 kasus hoax seputar wabah Corona. Empat pelaku sudah ditangkap. Klo gabener yg bikin hoax bebas ya Berikan hukuman yang setimpal, agar jadi pelajaran buat yang lainnya..... berikut juga yang ikut menyebarkan...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Klaim Warga Belanda Positif Terinfeksi Virus Corona di Jatim, Dibantah Pihak Rumah SakitJoey Schouten mengaku dinyatakan terjangkit virus corona, dua bulan setelah menyelesaikan proses pemeriksaan medis di rumah sakit di Jatim.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Polri Klaim Ungkap 51 Hoaks Terkait Virus CoronaMenurut kepolisian para pelaku sudah ditindak tegas, mayoritas alasan penyebaran hoaks adalah iseng, bercandaan, dan ketidakpuasan terhadap pemerintah. Warga tolol nyebar hoax Apa yg diuntungkan sih? orang yg bikin berita hoax ini tujuan hidupnya apa ya
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Polisi Klaim Belum Ada Penutupan Jalan Jakarta Imbas CoronaPolisi merespons informasi soal penyekatan sejumlah ruas jalan di wilayah Jakarta Selatan imbas corona yang beredar di masyarakat. kankan
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pakar Patahkan Klaim Suplemen Anti Virus Corona |Republika OnlineBanyak orang memborong aneka suplemen untuk membentengi diri dari virus corona.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »