PM Kanada: Kebebasan Berekspresi Ada Batasnya |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kebebasan berekspresi harus dijalankan dengan menghormati orang lain.

REPUBLIKA.CO.ID, OTTAWA -- Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau dengan tegas tidak mendukung pernyataan dari Presiden Prancis Emmanuel Macron yang mengizinkan penerbitan kartun Nabi Muhammad dengan dalih kebebasan berekpresi. Menurut Trudeau, tidak ada gunanya melakukan hal-hal yang tidak perlu dan merugikan orang lain.

Beberapa orang meyakini bahwa isyarat itu adalah asal mula serangan pisau di Prancis selama beberapa pekan terakhir. Pemenggalan kepala guru Samuel Paty juga terjadi setelah dia memperlihatkan karikatur nabi kepada murid-muridnya. "Saya akan selalu membela kebebasan berekspresi. Tapi kebebasan berekspresi bukannya tanpa batas," ujar Perdana Menteri Trudeau, dikutip dari The Canadian News.

Menurut Trudeau, kebebasan berekspresi harus dijalankan dengan menghormati orang lain dan dengan perhatian untuk tidak melukai dengan cara yang sewenang-wenang atau tidak perlu. Perdana Menteri menambahkan bahwa niat karikatur itu, betapapun bagusnya, belum tentu relevan dalam perdebatan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tulung Mr. Justin, ajari kancamu ...

Qt hidup di tengah milyaran manusia yg berbeda prinsip2 hidupnya olhnya perlu sikap respec diantara kita.

Pindah Kanada yuukk

Ganteng banget pak PM

CeUntung Wah Pak Justin ini spt orang Jawa.. ngerti ttg Teposliro..👍👍 😂😂 Sayangnya klo disini teposliro sdh hampir hilang Pak.. sejak ada orang teriak' kotor di mimbar terus'an dibiarkan..

Betul itu mister..!

Sayakorbanaxamandiri HEI.. AXA_Mandiri SEGERA PROSES KELUHAN SAYA!! !! SY SDH KIRIM BUKTI YANG KALIAN MINTA!!! jokowi Bisniscom haris_azhar KPK_RI KompasTV CarikeadilanDi Metro_TV ojkindonesia OmbudsmanRI137 MataNajwa karniilyas antaranews kontak157

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PM Inggris Yakin Vaksin Bawa Optimisme |Republika OnlinePM Inggris menilai musim semi 2021 akan lebih baik karena vaksin.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PM Australia Scott Morrison Kecam Cuitan Kontroversial MahathirCuitan kontroversial mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad telah memicu kecaman sejumlah pihak.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sekutu Utama PM Malaysia Serukan Pemilu DiniSekutu utama dalam koalisi Perdana Menteri Malaysia Muhyiddin Yassin menyerukan diselenggarakannya pemilihan umum untuk membentuk pemerintahan yang stabil setelah pandemi virus corona mereda. Muhyiddin, yang menjabat sejak Maret lalu, hanya menguasai mayoritas sangat tipis di Parlemen – yakni...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

PM Yunani Menelepon Erdogan: Saatnya Berdiri BersamaYunani menawarkan bantuan dengan mengirimkan tim pencarian dan penyelamatan ke Smyrna 'Cuy damai dulu la lu butuh bantuan gua kagak' Yunani: Wah kesempatan nih biar gua gak d serang sm turkey. Bantu2 dikit2 lah . 😆
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »