PLN Mobile Proliga 2022 Resmi Dibuka, Cari Pemain untuk Hadapi SEA Games 2022

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kompetisi bola voli PLN Mobile Proliga 2022 resmi dibuka pada Jumat (7/1/2022). Dua tim Jakarta, Jakarta Elektrik dan Jakarta Popsivo saling berhadapan pada laga pembuka yang berlangsung di Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat.

"Dengan kerja keras semua pihak, hari ini kita akan memulai lagi kompetisi PLN Mobile Proliga 2022. Proliga kali ini tentu memberi harapan bagi para penggemar bola voli Tanah Air," kata Menteri Pemuda dan Olahraga , Zainudin Amali dalam sambutannya.

Menpora mengatakan, PLN Mobile Proliga sangat krusial bagi persiapan tim nasional voli Indonesia. Pasalnya, ajang ini merupakan pemanasan bagi para pemain yang berpotensi tampil di SEA Games 2022."Untuk tim putra semoga bisa mempertahankan medali emas yang didapatkan di Sea Games 2019 Philipina. Pada tim putri saya harap bisa menyamai prestasi tim putra," ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menpora Amali resmi buka kompetisi PLN Mobile Proliga 2022Dalam sambutannya, Menpora meminta kompetisi bola voli paling bergengsi di Tanah Air, PLN Mobile Proliga 2022, dapat dijadikan sebagai momentum untuk mencapai prestasi.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Peserta PLN Mobile Proliga 2022 Sudah Siap TempurPLN Mobile Proliga 2022 akan digelar mulai 7 Januari 2022.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jakarta Elektrik PLN Telan Kekalahan Perdana di Proliga 2022, Inilah PenyebabnyaBelum maksimalnya Odina Zayniddinovna membuat timnya Jakarta Elektrik PLN kalah di laga pertama Proliga 2022 melawan Jakarta Mandiri Popsivo Polwan Proliga2022
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Proliga 2022 : Jakarta Elektrik PLN Vs Jakarta Mandiri Popsivo |Republika OnlineLaga Proliga Bola Voli 2022 digelar di Sentul, Kabupaten Bogor.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Proliga 2022: Ketat dan Seru, Putri Jakarta Mandiri Popsivo Polwan Padamkan Jakarta Elektrik PLNMelalui pertandingan ketat dan seru, putri Jakarta Mandiri Popsivo Polwan akhirnya mengalahkan Jakarta Elektrik PLN dengan skor 3-2 di Proliga 2022.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Proliga 2022 Resmi Dimulai, Harapannya Matang Menuju SEA GamesMenpora Zainudin Amali membuka langsung Proliga 2022. Kejuaraan ini dilangsungkan dengan protokol kesehatan yang ketat.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »