Perusahaan Mobil China Makin Berjaya, 7 Merek Masuk Daftar Fortune 500

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Perusahaan mobil China makin berjaya dan setara dengan perusahaan otomotif dunia. Pasalnya tujuh mobil China masuk daftar Fortune 500. Perusahaan mobil China makin...

BYD Han EV saat ini merupakan mobil listrik China paling laris. Mobil itu juga sudah dijual di wilayah Eropa. Foto/IST- Perusahaan mobil China makin diakui dan setara dengan perusahaan otomotif dunia. Pasalnya tujuh mobil China masuk daftarDiketahui Fortune 500 adalah daftar khusus yang dirilis oleh majalah bisnis ternama dunia, Fortune. Peringkat dalam daftar tersebut didasarkan pada pendapatan tahunan perusahaan.

Tidak heran jika daftar Fortune 500 merupakan tolak ukur dari kemampuan perusahaan dalam berbisnis. Tahun ini menariknya tujuh perusahaanSetidaknya ketujuh perusahaan mobil China itu setara dengan 16 perusahaan mobil dunia lainnya. Disebutkan Car News China ketujuh perusahaan mobil China itu adalah BYD, Zhejiang Geely Holding Group, Dongfeng Motor, SAIC Motor, China FAW Group, Beijing Automotive dan Guangzhou Automobile.

Masuknya tujuh perusahaan mobil China itu disebutkan Fortune terjadi karena masifnya strategi bisnis yang dijalankan. Ketujuh perusahaan mobil China itu tidak hanya menguasai pasar domestik China, mereka juga merambah pasar global.Ambil contoh BYD yang saat ini justru mulai menjajaki pasar Eropa. BYD telah membuka dealer di Jerman, Belanda, dan Swedia. Mereka bahkan sangat percaya diri masuk ke Jepang yang kerap menutup mata pada mobil-mobil buatan China.

Kiprah BYD di Eropa bahkan semakin mencuri perhatian karena tahun ini mereka akan hadir di Paris Motor Show. Pameran mobil paling eksotis di Eropa itu akan digelar pada 17-23 Oktober 2022 nanti. Di China BYD juga jadi kekuatan dominan karena menguasai pasar mobil listrik di negara tersebut. Tahun lalu sebanyak 700.000 mobil listrik buatan BYD telah terjual di China. Selama sembilan tahun belakangan, BYD telah menjadi penjual mobil listrik nomor satu di China.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

2 Perusahaan China & Korsel Guyur $15 Miliar ke Pabrik Baterai Listrik RIIBC berhasil mendapatkan investasi senilai $15 miliar untuk pengembangan ekosistem baterai kendaraan listrik di Tanah Air.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Dituding Dukung Separatisme, Aktivis Taiwan Ditahan di ChinaSeorang aktivis asal Taiwan ditahan aparat keamanan China bersamaan dengan kunjungan singkat Ketua DPR Amerika Serikat Nancy Pelosi ke pulau tersebut. TempoDunia
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pelosi Bertemu Presiden Tsai, China Gelar Latihan Militer Dekat TaiwanTelevisi China memperlihatkan video latihan militer yang dilakukan oleh Komando Teater Timur Tentara China (PLA) di dekat wilayah Taiwan pada Rabu (8/3) pagi. Reuters tidak bisa secara independen memverifikasi di mana atau kapan latihan itu berlangsung. Media pemerintah China...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Efek China-AS Tegang Soal Taiwan, RI Perlu Waspadai Hal Ini!Efek China-AS Tegang Soal Taiwan, Indonesia Harus Waspadai Hal Ini
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Jack Ma Lolos dari Pemerintah China, Kini di EropaJack Ma saat ini diketahui berada di Eropa dan mengunjungi beberapa negara. Ia kabarnya lolos dari investigasi atau mungkin hukuman dari pemerintah China.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Takut AS-China Perang, Harga Timah Dunia LayuHarga timah dunia melemah pada perdagangan hari ini tertekan yang ditimbulkan akibat ketegangan Amerika Serikat dan China
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »