Pertengkaran Ketua DPR AS dan Trump saat Pertemuan Bahas Suriah

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Donald Trump marah dalam pertemuan dengan Ketua DPR AS Nancy Pelosi ketika Kongres membahas isu Suriah di Gedung Putih Rabu kemarin

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Donald Trump marah kepada Ketua DPR Nancy Pelosi dalam pertemuan dengan perwakilan Kongres dari masing-masing bipartisan di Gedung Putih Rabu kemarin.Menurut Ketua DPR, Nancy Pelosi dari Demokrat, Presiden Trump menyebutnya politisi kelas tiga selama pertemuan Trump dengan Kongres dari kedua partai terkait situasi Suriah. Ketua Senat minoritas Demokrat, Chuch Schmer, dan Gedung Putih mengkonfirmasi Trump menyebut Pelosi politisi kelas tiga.

Pada saat Schumer menyebut tentang Jenderal Jim Mattis, yang mundur tahun lalu sebagai menteri pertahanan Trump sebagai protes penarikan pasukan Amerika keluar dari Suriah, Trump mulai merendahkan pendekatan jenderal bintang empat yang sudah pensiun tersebut.'Mattis adalah jenderal yang paling dibesar-besarkan di dunia,' Trump mengatakan kepada hadirin. 'Anda tahu mengapa? Dia tidak cukup tangguh. Saya menangkap ISIS. Mattis mengatakan itu akan memakan waktu dua tahun.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

mungkinkah ketua dpr kita?🤭🤭🤭

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua DPR Pastikan AKD Tetap 11 KomisiMeski belum terbentuk, Puan menghormati setiap proses yang dilakukan oleh setiap fraksi dalam membicarakan proporsionalitas pembagian AKD.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

DPR AS Keluarkan Resolusi Mengutuk Trump karena Tarik Pasukan dari SuriahPresiden Trump menghadapi kecaman keras dari partai Demokrat dan Republik dalam DPR karena menarik pasukan Amerika dari Suriah timur laut. Penarikan itu segera diikuti oleh serbuan tentara Turki atas
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Jelang Pelantikan Jokowi-Ma'ruf, Gedung MPR/DPR Mulai BebenahPelantikan Jokowi-Ma'ruf Amin digelar pada 20 Oktober 2019 di Gedung DPR/MPR. Jelang pelantikan presiden-wapres, Kompleks Parlemen, mulai tampak bebenah. PelantikanJokowi PelantikanPresiden Superrr Semoga anggotanya juga ikutan berbenah. Bissmillah smg di beri kemudahan n kelancaran aman terkendali JAYALAH NEGRIKU
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

DPR Serahkan Perbaikan UU KPK 'Typo' ke IstanaDPR sudah menyerahkan dokumen UU KPK yang sebelumnya sempat ada sejumlah 'typo' ke Kementerian Sekretariat Negara.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

DPR: Sebelum Dewan Pengawas Dibentuk, KPK Bisa OTT Tanpa IzinMasinton membantah pernyataan Ketua KPK Agus Rahardjo yang menyebutkan kemungkinan KPK tak bisa melakukan OTT setelah UU KPK direvisi.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

DPR Sudah Kirim Perbaikan Salah Ketik Revisi UU KPKMasinton Pasaribu mengatakan DPR sudah mengirimkan hasil perbaikan salah ketik revisi UU KPK ke Kementerian Sekretariat Negara
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »