Perolehan Medali SEA Games 2019: Sasaran Kemenpora Terlewati, Target dari Jokowi Sedikit Lagi

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Perolehan medali SEA Games 2019 Indonesia hingga hari ini jauh lebih baik dari total emas yang dikumpulkan dua tahun lalu. perolehanmedaliSEAGames2019

Sampai Minggu, pukul 12.00 waktu setempat, Indonesia sudah mengumpulkan 57 emas, yang membuat kontingen Merah Putih kukuh di posisi kedua klasemen perolehan medali SEA Games 2019.

“Pencapaian yang di luar dugaan itu tentu saja membuat kami sangat senang. Padahal tadinya 45 medali emas itu target bersih. Kalau tanpa margin eror, kan, 51 medali emas,” ujar Sekretaris Kemenpora Gatot S. Dewa Broto di World Trace Center, Manila, Filipina, Minggu.Menurut Gatot, kontingen Indonesia sangat mungkin untuk mencapai target 60 medali emas SEA Games 2019 dari Presiden Joko Widodo.

Apalagi, masih banyak pertandingan perebutan medali yang belum dipertandingkan seperti bulu tangkis, dayung, atletik, renang dan sepak bola. “Semoga target dari Presiden Joko Widodo untuk berada di peringkat kedua SEA Games 2019 bisa terwujud,” tutur Gatot. Terkait hitung-hitungan medali, pihak Kemenpora memperkirakan minimal 60 medali emas menjadi jumlah paling aman bagi kontingen Indonesia untuk menjadi runner-up SEA Games 2019.“Saat ini belum aman. Saya pribadi sangat memerhatikan Thailand yang jumlah medalinya melonjak tinggi. Apalagi masih banyak pertandingan yang belum dipertandingkan,” tutur Gatot.

Perolehan sementara medali emas Indonesia di SEA Games 2019 jauh lebih baik daripada catatan di SEA Games 2017, di mana Indonesia mendapatkan 38 medali emas, 63 perak dan 90 perunggu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Perolehan Medali SEA Games 2019 Terbaru, Indonesia Selisih 41 Emas dari Filipina - Tribunnews.comSimak perolehan medali SEA Games 2019 terbaru per Minggu (8/12/2019) pukul 09.35 WIB. Indonesia lampaui target, selisih 41 emas dari Filipina.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Hampir Sepekan, Ini Perolehan Medali Sea Games, Menanti Kiprah Indonesia Geser Runner Up Vietnam - Tribun AmbonBerikut update klasemen SEA Games 2019, hari keenam Jumat (6/12/2019) pukul 13.00 WIB.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Perolehan Medali SEA Games 2019: Indonesia Naik ke Posisi KeduaIndonesia berhasil merangkak naik ke urutan kedua pada klasemen perolehan medali SEA Games XXX/2019 Filipina, pada Jumat (6/12) siang. SEAGames2019
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Perolehan Medali SEA Games 2019, Jumat (6/12), Pukul 18.00 WIBPosisi kedua akhirnya berhasil direngkuh kontingen Indonesia di ajang SEA Games 2019. Setidaknya hingga Jumat (6/12/2019),...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Perolehan Medali SEA Games 2019: Peluang Emas Indonesia Hari IniHingga hari keenam kemarin, Indonesia berada di posisi kedua klasemen perolehan medali SEA Games 2019. perolehanmedaliSEAGames2019
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Perolehan Medali SEA Games 2019, Sabtu (7/12) Pukul 12.00 WIBKontingen Indonesia memulai hari ketujuh SEA Games 2019 dengan hasil memuaskan. Kontingen Indonesia memulai hari ketujuh...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »