Perolehan Kursi di DPR Terjun Bebas, AHY Kenang Kejayaan Demokrat di 2009

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengingat-ingat masa kejayaan mereka pada Pemilu 2009. AHY optimis PD bisa mengulangi kejayaannya di Pemilu 2024. PartaiDemokrat

"Tadi, ketika diterima di lantai 9 di ruang fraksi kita. Saya hanya sedikit menyampaikan kepada pimpinan fraksi bahwa apresiasi saya kepada fraksi yang terus berbenah termasuk fasilitas kantornya," kata AHY dalam sambutannya, di Ruang KK II, Kompleks MPR/DPR, Senayan, Jakarta, Kamis .AHY kemudian menyampaikan harapan. Dia berharap ruang Fraksi PD di DPR tidak cukup untuk menampung seluruh anggotanya pada 2024.

"Namun, saya menyampaikan, kendati ruangan yang ada di lantai 9 itu cukup untuk 54 orang hari ini, tapi saya harap menjadi sangat tidak cukup untuk 2024," ucap AHY. AHY meyakini harapannya bukan hanya angan-angan. Barulah kemudian putra sulung presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono itu mengingat-ingat masa kejayaan Demokrat."Bukan isapan jempol, bukan hanya angan-angan tanpa dasar, karena kita pernah sukses, karena kita pernah memiliki 148 anggota DPR RI 2009 yang lalu," sebut AHY.

Seperti diketahui, perolehan kursi PD di DPR terjun bebas pada 2019. Sebab, pada periode DPR 2019-2024 ini, PD hanya memiliki 54 kursi. Sedangkan pada 2009, seperti disampaikan AHY, PD memiliki 148 kursi. Saat itu SBY, yang merupakan figur Demokrat, menjadi Presiden RI. Pada 2014, perolehan kursi PD turun cukup drastis, yakni menjadi 61 kursi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Demokrat takkan pernah jaya lagi. Demokrat hancur krna kelakuan elitnya yg tamak. Pemilu 2024 hanya akan menjadi jurang baru bagi demokrat krna kebanyakan rakyat sudah muak sama partai yg ga jelas arah politiknya. Parpol dinasti cikeas takkan berkembang lagi.

Masa lalu biarlah masa lalu

Kalau di lihat dari Cara berpolitik PD saat ini yg amburadul yah di pastikan halu itu gk bakalan jadi kenyataan

gaya bebas, bebas mengingat ingat masa lalu

Mimpi...hhh

Halunya ketularan Cendana

Sebuah pertanyaan buat partai Demokrat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AHY Teringat Kejayaan Demokrat Kuasai Kursi DPR pada 2009, Begini KalimatnyaAHY ingin mengembalikan kejayaan Partai Demokrat kuasai parlemen pada Pemilu 2024. AHY Nggak mungkin, iklannya aja katakan 'tidak pada korupsi' nyatanya diciduk satu2 Aamiin teringat jga 'katakan tidak pada korupsi'
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

AHY ingatkan kejayaan Demokrat kuasai kursi DPR pada 2009Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengingatkan kejayaan partai tersebut pada tahun 2009 yang menguasai mayoritas jumlah kursi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Aditya-Riyadi Kantongi Rekomendasi Demokrat Langsung dari AHYCabup-Cawabup Tuban Aditya-Riyadi resmi mengantongi rekomendasi Partai Demokrat dari AHY, untuk Pilkada 2020 bulan Desember mendatang. PilkadaTuban
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Temui Puan, AHY Tegaskan Sinergi Demokrat dan PDIP di Pilkada SerentakDalam pertemuan dengan Puan, AHY mengatakan ternyata cukup banyak kebersamaan PD dan PDIP di Pilkada Serentak 2020.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

AHY: Demokrat-PDIP Usung 28 Paslon pada Pilkada 2020 |Republika OnlineAHY berharap kerja sama Demokrat dan PDIP itu bisa terus dipelihara untuk negeri ini.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

AHY: Tidak Mudah Melawan Musuh yang tak TerlihatAHY optimistis Indonesia bisa menghadapi pandemi Covid-19, yang dianggapnya sebagai musuh yang tidak terlihat. AHY
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »