Perjalanan Irfan Bachdim: Dulu Bikin Histeris Suporter Timnas, Kini Mulai Terlupakan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 82 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 36%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Irfan Bachdim hidup di bawah bayang-bayang harapan tinggi pecinta sepak bola Indonesia.

Jakarta - Irfan Bachdim pernah dikenal sebagai pemain yang berhasil mengundang perhatian kaum hawa. Saat dirinya tampil di atas lapangan, para perempuan, mulai dari penggemar sepak bola hingga masyarakat biasa pun bisa histeris melihat penampilannya.

Bachdim memperkuat Persema selama tiga tahun. Ia mulai muak dengan klub kebanggaan Ngalamania itu ketika dihalang-halangi untuk bergabung dengan klub Thailand, Chonburi FC, pada 2013. Irfan mengatakan seharusnya Persema mendukung kariernya. Padahal, ia telah berkorban banyak dengan tidak digaji selama delapan bulan.

Saat itu Irfan yang tengah liburan mengunjungi pamannya, iseng latihan mandiri. Isman terkesima melihat bakatnya dan mencari tahu siapa sebenarnya Irfan. Selanjutnya Irfan Bachdim melanjutkan kariernya di Utrecht FC. Ia sempat lolos tim utama, walau tak lama di sana sebelum akhirnya pada 2010 kembali ke Indonesia untuk ikutan sebuah laga amal di Surabaya untuk membantu pelatih legenda Persebaya, Ruddy Bahalwan. Dari sana kemudian akhirnya pemain kelahiran 11 Agustus 1988 mentas bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2010.

Satu di antara alasan Ventforet Kofu merekrut karena Bachdim dianggap cocok untuk menjadi duta pariwisata dearah Kofu, Prefektur Yamanashi. Dua musim di Consadole Sapporo, Bachdim hanya mengemas tujuh penampilan. Ia kerap di luar posisi aslinya sebagai penyerang. Terkadang, Bachdim malah diplot sebagai bek sayap.

Begitu pula yang terjadi setahun berselang. Bachdim bukan lagi pilihan utama. Bahkan, ia cuma bermain delapan kali sebagai starter dengan mencetak tiga gol. Pada tahun ini, Bachdim dilepas ke PSS Sleman. "Saat Bachdim menikah, keluarga besar di Indonesia kecewa. Datangnya seorang Jennifer di keluarga kami. Apa kami tidak malu dengan latar belakangnya yang seperti itu," ujar paman Bachdim, Helmi Bachdim pada Juli 2011.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tarif Bus Naik 50% di Tengah CoronaBus antarkota antarprovinsi (AKAP) sudah mulai melayani perjalanan kembali ke luar kota. Woalah yung 😌 Ngko corona bar, regone turun ra? Ehem ehem yosepsetiawan95 😂😂
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Hari Pertama Kereta Luar Biasa, Penumpangnya Hanya 62 OrangPT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI sudah mulai mengoperasikan perjalanan kereta api luar biasa (KLB).
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Hari Pertama Beroperasi, KA Luar Biasa Hanya Angkut 4 Penumpang dari SemarangSebanyak dua perjalanan kereta api luar biasa mulai beroperasi pada hari Selasa (12/5/2020) kemarin.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Potret Kereta Api Luar Biasa saat BeroperasiKAI mulai mengoperasikan perjalanan Kereta Api Luar Biasa (KLB) untuk berbagai rute mulai tanggal 12 sampai 31 Mei 2020. Begini pantauannya: KAI via detikfinance
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Disebut Mirip Anisa Rahma, Ini 6 Pesona Bella Thalia Adik Bungsu Barbie KumalasariAdik bungsu Barbie Kumalasari kini penampilannya mulai menyita perhatian.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jago Olahraga, Ini 6 Potret Nayutama Anak Bungsu Taufik HidayatAnak Taufik Hidayat, Nayutama kini mulai terlihat tertarik dengan dunia olahraga.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »