Performa Italia Jadi Bulan-bulanan di Media Sosial, Netizen Nilai Luciano Spalletti Tak Layak Latih Timnas Italia

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 51%

Timnas Italia Berita

Kekalahan Italia atas Swiss dengan skor 2-0 di babak 16 besar Euro 2024 telah menimbulkan gelombang kritik tajam dari para netizen.

Luciano Spalletti dikritik habis oleh netizen lantaran strategi dan taktiknya tak bisa membawa Italia melaju jauh di Euro 2024 . Pertandingan yang berlangsung di Olympiastadion, Berlin, ini awalnya diharapkan menjadi panggung bagi Italia untuk menunjukkan kualitasnya sebagai juara bertahan. Namun, yang terjadi justru sebaliknya.

Salah satu netizen dengan tegas menyatakan, “Spalletti out @lucianospalletti vogliamo le dimissioni,” yang berarti “Spalletti keluar, kami ingin pengunduran dirinya.” Kekecewaan ini tidak hanya datang dari satu atau dua netizen, melainkan dari ribuan penggemar yang merasa dipermalukan oleh performa timnas mereka.

Salah satu netizen dengan jelas mengkritik keputusan Spalletti dalam pemilihan pemain, “Udah ada feeling emg Spalletti gak cocok latih timnas. Orsolini, Locatelli malah di coret terus pemain yang absen karena judi malah sering main.” Kritik paling pedas datang dari netizen yang menulis, “Tu e l'allenatore dovreste vergognarvi... L'Italia e la persona piu grande che rappresentate... Avete deluso i tifosi della Nazionale italiana con la vostra prestazione scarsa e vergognosa... Giocavate davvero a calcio prima di questo torneo??” yang berarti “Kamu dan pelatih seharusnya malu... Italia adalah nama besar yang kalian wakili... Kalian telah mengecewakan penggemar Timnas Italia dengan performa buruk dan memalukan...

Netizen Luciano Spalletti Euro 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

DPR: Cuti Melahirkan Umumnya 3 Bulan, Ini Syarat Jadi 6 Bulan Sesuai UU KIADPR mengatakan, merujuk UU KIA, cuti melahirkan umumnya 3 bulan. Lantas, apa saja syarat cuti melahirkan sampai 6 bulan?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

DPR: Cuti Melahirkan Umumnya 3 Bulan, Ini Syarat Jadi 6 Bulan sesuai UU KIADPR mengatakan, merujuk UU KIA, cuti melahirkan umumnya 3 bulan. Lantas, apa saja syarat cuti melahirkan sampai 6 bulan?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Italia Jadi Tuan Rumah KTT G7 Pekan Ini, Isu Ukraina dan Gaza Jadi SorotanPerdana Menteri Italia siap menjadi tuan rumah KTT G7 di Puglia, Italia selatan, pekan ini.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Cuti Melahirkan RI 6 Bulan: Ngga Main-Main, Negara Ini Kasih 13 Bulan!Beberapa negara terapka cuti panjang atau enam bulan untuk ibu melahirkan seperti Austraia tetapi ada yang memberi lebihd ari setahun
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Penebusan Dosa yang Setimpal untuk Riccardo CalafioriRiccardo Calafiori menampilkan performa yang cukup spektakuler saat mengantarkan Timnas Italia lolos ke babak 16 besar.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Kisah & Fakta Fenomena Langka Strawberry Moon, Ada Larangan di BaliSelain bernama Strawberry Moon, Bulan Purnama ini juga memiliki sebutan lain, seperti Bulan Madu atau Mead.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »