Perempuan yang Diduga Kirim Surat Risin ke Gedung Putih, Ditangkap

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Seorang perempuan yang diduga mengirim sebuah amplop berisi racun risin, yang dialamatkan ke Gedung Putih, telah ditangkap di perbatasan New York-Kanada. Kabar itu menurut tiga pejabat penegak hukum yang berbicara kepada Associated Press pada Minggu (20/9). Para pejabat itu mengatakan...

Seorang perempuan yang diduga mengirim sebuah amplop berisi racun risin, yang dialamatkan ke Gedung Putih, telah ditangkap di perbatasan New York-Kanada. Kabar itu menurut tiga pejabat penegak hukum yang berbicara kepadaPara pejabat itu mengatakan perempuan tersebut dibawa ke tahanan oleh para pejabat Bea Cukai dan Perlindungan Perbatasan AS. Perempuan itu diperkirakan akan menghadapi dakwaan federal.

Menurut para pejabat tersebut sebuah penyelidikan awal mengindikasikan bahwa surat itu positif mengandung risin. Para pejabat itu tidak berwenang membahas secara publik penyelidikan yang sedang berlangsung dan berbicara kepada wartawan dengan syarat identitasnya dirahasiakan.Seorang veteran Angkatan Laut ditangkap pada 2018 dan mengaku mengirim amplop-amplop kepada Trump dan sejumlah anggota pemerintahannya yang mengandung zat turunan risin. Surat-surat itu dicegat dan tidak ada seorangpun yang cedera.

Pada 2014, seorang laki-laki Mississippi dihukum 25 tahun penjara setelah mengirim surat-surat bertabur risin kepada Presiden Barack Obama dan para pejabat lain.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gedung Putih Tangkap Wanita Diduga Pengirim Amplop BeracunPerempuan yang diduga pengirim amplop berisi racun ricin ke Gedung Putih telah ditangkap di perbatasan New York-Kanda pada Minggu (20/9).
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Amplop Mengandung Racun Risin Dialamatkan ke Gedung PutihSejumlah media melaporkan, Sabtu (19/9), pihak berwenang AS berhasil mencegat sebuah amplop yang dialamatkan ke Presiden Donald Trump yang mengandung racun risin. Harian New York Times (NYT) dan stasiun televisi CNN melaporkan surat itu ditemukan awal pekan ini dan tidak sampai terkirim ke...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Sebuah Amplop Beracun Dikirim ke Gedung Putih |Republika OnlineRacun yang digunakan adalah racun yang ditemukan dalam biji jarak.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Amplop Beracun Dialamatkan ke Gedung Putih ASOtoritas Amerika Serikat (AS) telah menyadap amplop yang dialamatkan ke Gadung Putih. Amplop itu diidentifikasi berisi racun risin. AmerikaSerikat AS *BIJI JARAK MEMANG BERACUN, DAN RACUNNYA DINAMAKAN 'RISIN'! JIKA ISINYA TERTELAN JUSTRU TAK MASALAH, ASALKAN JANGAN MENCIUMNYA, BISA SESAK PERNAFASAN GITU DEH! MAKANYA ANAK KECIL SUKA MEMAINKAN DITUMBUK TUMBUKNYA... DAN TAK MASALAH...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

FBI Temukan Surat Beracun yang Dikirim ke Gedung PutihRoyal Canadian Mounted Police (RCMP) menuturkan, FBI berhasil menemukan sebuah surat yang dikirim dari Kanada ke Gedung...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Amplop Beracun yang Ditujukan kepada Trump Disita Keamanan Gedung PutihAmplop tersebut diyakini berasal dari Kanada dan ditemukan di fasilitas pemerintah yang menyaring semua surat yang dialamatkan ke Gedung Putih.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »