Perangi Corona, Ronaldo dan Agennya Sumbang Rp 17,3 M ke Rumah Sakit

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 67 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Cristiano Ronaldo turun tangan untuk memerangi pandemi virus corona. Bersama agennya, Jorge Mendes, Ronaldo menyumbang 1 juta euro untuk tiga rumah sakit.

. Ronaldo memang tidak berada di Italia karena dia memilih pulang kampung sejak pekan lalu karena menjaga ibunya, Dolores, yang tengah sakit stroke.

Di tengah bahaya corona yang mungkin mengancam dirinya dan keluarga, Ronaldo tak pernah kehilangan jiwa sosialnya. Baru saja Ronaldo bareng Mendes selaku agennya menyumbangkan sebagian penghasilannya untuk membantu rumah sakit di Portugal menghadapi corona. Ada tiga tempat yang mendapat bantuan dengan total nilai 1 juta euro atau sekitar Rp 17,3 miliar, yakni dua ICU di Santa Maria Hospital, Lisbon, serta Santo Antonio di Porto. Sumbangan Ronaldo berupa kipas angin, monitor, peralatan infus, ranjang tidur, dan peralatan medis lainnya."Kami dihubungi Jorge Mendes yang bersama Cristiano Ronaldo menyumbangkan dana sukarela untuk dua unit perawatan intensif untuk pasien COVID-19 yang kritis.

"Kami bisa membuka lagi unit perawatan intensif dengan sokongan 15 ranjang lengkap dengan fans, monitor, dan yang lainya. Centro Hospitala Universitario do Porto berterima kasih kepada Cristiano Ronaldo dan Jorge Mendes atas inisiatif luar biasanya, di saat negara sedang membutuhkan bantuan siapapun," kata Presiden Centro Hospitala Paulo Barbosa.

Donasi ini menegaskan tingkat kepedulian sosial Ronaldo yang begitu tinggi, karena dia kerap menyumbangkan sebagian kecil hartanya untuk kemanusiaan. Dengan gaji 31 juta euro per musim dari Juventus, tentu tak sulit untuk Ronaldo berderma.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

cayank Cristiano

Cristiano Ronaldo 😇🐐

atta halilintar, uya kuya, raffi ahmad, baim wong, ria ricis yg hidupnya cuma bisa pamer. tolong buktikan sekarang kalau kelen ga cuma bisa buat tontonan tolol buat rakyat.

oh panutanq

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Corona, Harga Minyak Anjlok Terparah Sejak Perang TelukHarga minyak mentah Brent merosot 20 persen dan WTI anjlok 29 persen sepanjang pekan lalu karena sentimen virus corona. Tapi harga BBM di Indonesia tidak ikut turun. Tidak ada sama sekali koreksi harga yg dilakukan Pemerintah atas hal tsb, sementara Pajak untuk konglomerat ditangguhkan bhkn diberi stimulus. Luar biasa..👏 Harusnya kalau pemerintah inget ya saatnya menurunkan BBM. Termasuk elpiji
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kobarkan Perang Lawan Corona, India Juga Umumkan LockdownDelhi menutup perbatasan di darat dari Senin pagi, dan menutup toko-toko serta kantor-kantor sektor swasta hingga 31 Maret. jokowi hehehehehe
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pandemi Corona, Rossi Ceritakan Italia Seperti Zona PerangPembalap yang berjuluk The Doctor ini menyebut sebagian wilayah Italia seperti zona perang akibat serangan virus Corona. viruscorona ValentinoRossi Italia via detikoto detikoto semoga ada jalan keluarnya, dan mengambil hikmah dalam kasus Corona ini, memang sedih si cuma kita sebagai rakyat Indonesia harus bener bener ikut membantu peran dalam memerangi Corona, jaga kesehatan dan Stay dirumah please jangan keluar2!
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Robot Buatan China di Garda Depan Perang Lawan Virus CoronaPara peneliti di China telah mendesain robot yang dapat membantu menyelamatkan nyawa para pasien virus corona. Robot itu... Virusnya dari sono
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Ayam Geprek Juara Bantu Pejuang Perang CoronaAyam Geprek Juara turut berpartisipasi membantu para pejuang kesehatan yang memerangi corona, khususnya di Kota Depok. AyamGeprekJuara
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Instruksi AHY kepada Seluruh Kader Demokrat Terkait Virus Corona: Ini Perang Semesta, Total War - Tribunnews.comInstruksi AHY kepada Seluruh Kader Demokrat Terkait Virus Corona: Ini Perang Semesta, Total War via tribunnews
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »