Penyidik Kasus Harun Masiku Kirim Surat Protes ke Pimpinan KPK

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penyidik kasus Harun Masiku di KPK mengirimkan surat protes terkait pengembaliannya ke institusi kepolisian.

TEMPO.CO, Jakarta - Rossa Purbo Bekti, penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi yang dipulangkan ke Polri melayangkan surat protes ke pimpinan komisi antikorupsi, Firli Bahuri cs. Surat protes ini ia layangkan lantaran tak terima dikembalikan institusi asalnya yang diduga tak sesuai prosedur.'KPK melalui pimpinan menerima surat keberatan dari Mas Rossa, yang kami terima tanggal 14 Februari 2020,' kata Pelaksana Tugas Ali Fikri di kantornya, Jakarta, Selasa, 18 Februari 2020.

Rossa adalah penyidik asal kepolisian yang tiba-tiba dipulangkan ke institusi asalnya tak lama setelah operasi tangkap tangan terhadap komisioner KPU Wahyu Setiawan. Kasus ini menyeret sejumlah kader PDIP, salah satunya Harun Masiku yang masih buron.Pengembalian Rossa dilakukan atas permintaan Mabes Polri. Namun, diduga penarikan itu didahului permintaan dari KPK. Kepolisian melayangkan surat penarikan itu pada 13 Januari 2020.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Mestinya Firli yang dibalikin ke Polri tangkapharunmasiku jiwasrayagate reformasidikorupsi RezimMegaKorupsi

Sayembara kan..Tangkap Harun PAW Masiku... KPK_RI

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kabag Penum: Polri Serius Bantu KPK Cari Harun MasikuPolri menegaskan serius membantu KPK dalam mencari dan menangkap Harun Masiku. Serius ni yeeee... Serius koq lama... Seriusnya kayak penyiram novel... diumumin terus nggak ada kabarnya
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ada yang Cari Harun Masiku dengan Ilmu Supranatural, Ini Respons KPKLSM MAKI menggelar sayembara untuk seluruh masyarakat yang menemukan mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi dan Harun Masiku dengan hadiah iPhone 11. Kyknya kmrn sy liat Nurhadi n Masiku tp kagak yakin krn Polri gak kasi bocoran fotonya.Klo ada WA kn bs di share sebar luaskan tuh fotonya mngk jg via fb. Apa sih susahnya bikin WA.Smg cpt ketangkep tuh buronan yg meresahkan masyarakat.Mngk Humas_Polri bs sponsori bikin WA.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Puncak Gunung Es Kasus Harun MasikuKasus Morlan Simanjuntak yang mengaku diminta uang Setjen DPP PDIP dan Harun Masiku menerbitkan pertanyaan sejauh mana peran Hasto Kristiyanto. Namanya juga Poli-tikus Sayembara DPR RI Tangkap Masikun Bongkar kecurangan pemilu secara keseluruha
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pakar Apresiasi Sayembara MAKI Soal Harun Masiku dan NurhadiPakar mengapresiasi sayembara MAKI soal Harun Masiku dan Nurhadi yang buron.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Harun Masiku, Hilang atau Dihilangkan?Sejumlah pihak diduga menutupi informasi kasus dugaan suap politikus PDIP Harun Masiku. Bisa jadi, untuk melindungi Hasto Kristiyanto. Sayembara tangkap masiku, kerjasama dengan DPR RI Afk Di bikin sayembara geh, tak bantu nyarii niiih🤭😜
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »