Penyelenggara Pemilu Diminta Tegas Terapkan Protokol Kesehatan

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penyelenggara Pemilu Diminta Tegas Terapkan Protokol Kesehatan. Mencermati pada hari pertama pendaftaran calon banyak yang membuat kerumunan.

KETUA Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia Tandjung meminta Bawaslu dan KPU tegas dalam menerapkan protokol kesehatan pada masa pendaftaran para calon Pilkada.

Dia mencermati pada hari pertama pendaftaran calon banyak yang membuat kerumunan. Hal tersebut menjadi bukti lemahnya disiplin protokol kesehatan covid-19. "Faktanya terjadi kerumunan massa dan lemahnya penerapan protokol kesehatan covid-19, seperti sedikitnya yang menggunakan masker, maka saya meminta kepada aparat penyelenggara untuk lebih aktif lagi memberikan informasi dan lebih tegas dalam menegakkan penerapan protokol kesehatan," ucapnya, Sabtu .

Selanjutnya dia meminta pasangan calon khususnya kepala daerah petahana, agar dapat menertibkan rombongan pendukungnya untuk menjaga jarak dan memakai masker serta mengikuti peraturan yang telah ditetapkan dalam menghadiri tahapan pendaftaran pasangan calon. "Masyarakat untuk juga tidak datang berbondong-bondong melebihi jumlah sebagaimana yang telah diatur oleh penyelenggara. Kalau pun ingin hadir, tolong dengan memakai masker dan tetap menjaga jarak," tukasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Megawati Heran Rakyat Sumbar Belum Suka PDIP, Hasil Pemilu Membuktikan...DetikNetwork Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri melempar tanya mengapa rakyat Sumatera Barat (Sumbar) belum menyukai partainya. Baca selengkapnya di detikcom. detikcom karna km suka ngijang detikcom salah satu nya krn komentar anak Ibu toh detikcom Partai nya saja pengusul ekasila, yang mau ubah pancasila tapi nuduh orang lain.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Facebook akan Hentikan Iklan Politik Baru Menjelang Pemilu ASFacebook, Kamis (3/9) menyatakan akan berhenti menerima iklan politik baru dalam waktu seminggu sebelum pemilihan presiden AS pada bulan November mendatang, menerima kekhawatiran bahwa pendekatannya yang longgar terhadap kebebasan berbicara dapat kembali dimanfaatkan untuk mencampuri pemilu....
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Facebook Tidak akan Menerima Permintaan Iklan Politik Sepekan Menjelang Pemilu ASFacebook mengatakan pada Kamis (3/9/2020), tidak akan menerima iklan politik di platformnya, sepekan menjelang Hari Pemilu AS 2020.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Usai Pemilu, Muslim Montenegro Disebut Terancam Genosida |Republika OnlineProvokasi terhadap Muslim di Montenegro meningkat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Cerita PDIP di Sumbar: 3 Pemilu Tak Dapat Kursi, Jokowi Kalah 2 KaliSejarah PDIP di tanah Sumatera Barat tak bisa dibilang manis. Selain kerap tak dapat kursi Senayan dari provinsi itu, calon usungan PDIP juga kalah. PDIP Sumbar 😂😂 SUMBAR jadi tenang kehidupan masyarakatx dg TANPA ADAnya banteng,,,,,iya gak 66Hasto Perasaan kalo yang lain kalah ga gini2 amat
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Penasehat Keamanan Amerika Sebut Cina Paling Aktif Campuri Pemilu ASPenasehat keamanan nasional Amerika, O'Brien, mengatakan Cina, Iran dan Rusia mencoba mencampuri urusan pemilu AS.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »