Pentingnya Konseling dengan Psikiater untuk Kesehatan Mental ODHA

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

ODHA sangat rentan untuk mengalami gangguan jiwa karena memiliki rahasia dan merasa terbebani dengan rahasianya tersebut.

Rahasia yang dimaksud adalah menolak diri dari kenyataan menjadi salah satu ODHA, dan juga berusaha merahasiakannya dari orang-orang sekitar karena berbagai stigma dan diskriminasi terhadap ODHA yang seringkali terjadi di masyarakat.

Jika tidak mendapati pelayanan jiwa yang tepat, tak sedikit ODHA yang mengasingkan diri dari sosial. Lebih buruk lagi, hal ini memicu keinginan mengakhiri hidup."Lalu kalau ia mendapatkan pelayanan jiwa, seperti konseling agar dapat belajar menerima dirinya sendiri seutuhnya, kemudian bisa beradaptasi dengan dirinya sendiri," ujarnya.

Karena jika dia tidak mampu menjaga rahasianya dan memendam sendiri apapun yang sedang ia rasakan atau alami, lama kelaman dia akan menjadi terbebani. "Berapa lama sih kita sendiri mampu mengatasi beban? Nah ini karena beban itu kan dipikul oleh dia sendiri setiap hari, kalau tidak ada orang yang memahami dia dan mengerti dia, ya lama-lama dia mengalami gangguan kesehatan dengan jiwanya, dan tidak jarang yang menjadi gangguan jiwa," jelasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Perlu segera dibangun 🏠 sakit seperti dithailan,buat lain difoyafoya 💰 kesehatan rakyatnya diabaikan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari AIDS Sedunia, Pentingnya Hapus Stigma Mengenai ODHASelama ini, masih banyak beredar stigma mengenai penderita HIV/AIDS di masyarakat.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Dokter Gigi Masih Banyak yang Menolak ODHASaat ini kurikulum pendidikan pada dokter gigi tangani ODHA masih kurang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Nafsiah Mboi: Stigma dan Diskriminasi ODHA Itu Pelanggaran HAMDr Nafsiah Mboi, SpA MPH menyebutkan, stigma dan diskriminasi terhadap orang dengan HIV/AIDS (ODHA) termasuk pelanggaran hak asasi manusia (HAM). LGBT kena HIV... Mampuss
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Rumah Cemara: 518.516 Odha di Indonesia Tak Dapat Layanan Kesehatan HIVUNAIDS melaporkan, di Indonesia terdapat 46.000 infeksi HIV baru pada 2018 dan angka ini terbesar ketiga se-Wilayah Asia Pasifik. Indonesia itu surga!!! Enjoy
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Mengenal ARV, Obat yang Dapat Turunkan Kematian pada ODHAARV masuk ke Indonesia sejak 1997. Kendati demikian, pemerintah mulai menyediakan obat ARV secara gratis di akhir tahun 2014. Odha itu apa sii?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Hari AIDS Sedunia, Keberadaan Obat ARV Beri Harapan Hidup ODHAKemenkes RI tunjukkan rekam jejak terapi ARV. Obat ini terbukti menurunkan angka kematian ODHA di Indonesia. ODHA dapat hidup layaknya manusia sehat.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »