Pentagon Akui Militer Amerika Membunuh Warga Sipil di 4 Negara Ini

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pentagon mengakui bahwa operasi militer Amerika Serikat di sejumlah negara telah menyebabkan tewasnya warga sipil MiliterAmerikaSerikat

jpnn.com, WASHINGTON - . Tahun lalu saja, lebih dari 130 warga sipil tewas gegara aksi militer AS. "Kami memperkirakan 132 warga sipil tewas dan 91 terluka akibat operasi militer AS pada 2019 di Irak, Suriah, Afghanistan dan Somalia," tulis Pentagon dalam laporan tahunan kepada Kongres AS, Rabu . Jumlah korban sipil terbanyak ada di Afghanistan dengan 108 kematian dan 75 luka-luka. Di Irak dan Syria, militer AS merenggut nyawa 22 warga sipil.

"Kami tidak menemukan korban sipil akibat operasi militer AS di Yaman dan Libya," klaim Pentagon. Angka-angka dari Pentagon tersebut jauh lebih kecil ketimbang yang dilaporkan organisasi HAM. Menurut Airwars, di Syria saja, operasi militer AS dan sekutunya bertanggung jawab atas kematian 465 hingga 1.113 warga sipil.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pentagon Khawatir Ketahanan Fisik Tentara Baru di Era CoronaPentagon mempertimbangkan menolak penerimaan anggota militer yang pernah dirawat di rumah sakit karena virus corona.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Lockdown Corona Segera Berakhir, Warga Australia Masih Takut Keluar RumahJika di negara lain, seperti di Amerika Serikat, warga menggelar aksi protes agar semua kegiatan dibuka kembali, survei di Australia menunjukkan sebagian besar warga masih tak mau keluar rumah Lockdown
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kasus WNI Positif Corona di Luar Negeri Jadi 703: 314 Sembuh, 34 MeninggalKasus WNI positif virus Corona (COVID-19) di luar negeri bertambah menjadi 703 orang. Sebanyak 314 WNI dinyatakan sembuh dan 34 orang meninggal dunia. WNI CoronaUpdate
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pengecualian perjalanan antar wilayah, peneliti: 'Kapan kita mau menyelesaikan penularan Covid-19?'Pengecualian perjalanan antar wilayah bagi sekelompok masyarakat termasuk aparatur sipil negara dikhawatirkan sulit diawasi di lapangan dan berpotensi penularan Covid-19 di Indonesia akan terus terjadi. Kebijakan yang anéh. Tanpa pengecualian mungkin lebih baik. Pilihannya, corona yang selesai atau kita yang selesai,...
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Minum Miras Kadaluarsa, WN Australia Tewas di BaliWarga negara Australia yang menetap di Bali, Kevin James Nunn (58) ditemukan tewas di rumahnya di Denpasar, Bali, Rabu (6/5/2020)....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »