Penjabat Gubernur DKI dan Kepala Bappenas Bahas Masa Depan Jakarta

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Bappenas dan DKI Jakarta berdiskusi terkait masa depan DKI Jakarta setelah tak lagi menjadi ibu kota negara. Sejumlah isu penting, mulai dari tata ruang, sistem pemerintahan, hingga kewenangan Jakarta, dibahas. Metropolitan AdadiKompas

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bersama Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Suharso Monoarfa memberikan keterangan kepada media seusai diskusi tentang masa depan Jakarta setelah tak lagi berstatus ibu kota, Kamis , di Balai Kota DKI Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu segera membuat perencanaan aspek tata ruang dan sistem pemerintahan sejak sekarang untuk persiapan ketika Jakarta tak lagi berstatus sebagai daerah khusus ibu kota. Pemprov DKI Jakarta perlu melihat kembali rencana induk, sistem pemerintahan, juga kewenangan yang perlu dimiliki setelah tak lagi berstatus sebagai ibu kota agar dapat menjadi masukan dalam revisi Undang-Undang Kekhususan DKI Jakarta.

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono berdiskusi dengan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Suharso Monoarfa di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis . Heru menjelaskan, salah satu tema diskusi adalah tentang Jakarta ke depan, di antaranya tata ruang wilayah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sejumlah Wilayah di Jakarta akan Turun Hujan Petir pada Malam Hari, Cek Prakiraan Cuaca LengkapnyaMenjelang siang dan sore, Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta selatan dan Jakarta Timur berpotensi hujan ringan.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Jakarta kemarin, stok beras hingga APBD DKI JakartaBeragam berita seputar Jakarta telah diwartakan Kantor Berita Antara. Berikut  rangkuman berita terpopuler kemarin yang masih layak dibaca kembali ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Mulai Lakukan Perbaikan Masjid Raya JICPemerintah Provinsi DKI Jakarta mulai memperbaiki Masjid Raya Jakarta Islamic Center (JIC) dengan mengkaji dampak kebakaran.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Foto : Jakarta Cuaca Ekstrem, Warga Diimbau Kurangi Aktivitas di Luar Rumah | merdeka.comJakarta Cuaca Ekstrem, Warga Diimbau Kurangi Aktivitas di Luar Rumah. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Isnawa Adji, mengimbau masyarakat untuk mengurangi aktivitas di luar rumah apabila Jakarta mengalami cuaca ekstrem.,Viral Hari Ini,Hujan Turun,Musim hujan,Pemprov DKI,DKI Jakarta,Jakarta
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Melihat Lebih Dekat Mal Pelayanan Publik JakartaMal Pelayanan Publik DKI Jakarta menyediakan sejumlah pelayanan perizinan dan non perizinan sebanyak 269 pelayanan dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan 20 pelayanan dari pemerintah pusat. Metropolitan AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Bertemu Bappenas, Heru Bahas Jakarta Setelah Tak Jadi Ibu KotaHeru Budi Hartono berdiskusi dengan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) RI Suharso Monoarfa Harusnya urus yg ada dulu. Benahi, perbaiki, dll. Jgn lupa Batavia.... Jd Herman dah
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »