Pengemudi Taksi Online Unjuk Rasa di Balai Kota Tuntut Pengecualian Ganjil Genap

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Para pengemudi taksi online tersebut meminta untuk bisa bernegosiasi dengan Pemprov DKI Jakarta. Megapolitan

seharusnya diberikan stiker sebagai penanda untuk dikecualikan dalam ganjil genap."Itu pasti bersangkuat paut karena memang dalam penerapan 118 itu kita mengacu pada hal tersebut. Kemungkinan hanya stiker baru pertanda aja jadi nanti ada lampiran KP sebagai acuan kita bisa mengakses jalan-jalan tersebut," kata dia.

Diketahui, Pemprov DKI Jakarta tengah melakukan uji coba perluasan sistem pembatasan kendaraan yang berlaku di 25 ruas jalan berdasarkan nomor polisi ganjil dan genap. Angkutan umum dengan pelat kuning menjadi salah satu jenis kendaraan yang dikecualikan dari aturan itu. Artinya, angkutan umum pelat kuning tidak terkena aturan ganjil genap.Mencermati itu, Menteri Perhubungan Budi Karya Budi Sumadi menilai bahwa aturan tersebut harus berlaku adil bagi seluruh angkutan umum.

Jika taksi konvensional berpelat kuning tidak terkena sistem ganjil genap, Budi Karya menyebut taksi online pun harusnya bisa beroperasi layaknya taksi konvensional. "Kan taksi biasa boleh, mestinya mereka boleh juga kan. Ini yang saya sampaikan equility," kata Budi Karya di Parkiran Plaza Selatan, Kompleks Gelora Bung Karno , Jakarta, Minggu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

tinggal pilih moda transportasi tak perlu bingung, buat masyarakat

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Stiker Taksi Online di Ganjil Genap, Anies Minta Dishub DKI Bahas Secara MendalamGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, perihal stiker identitas taksi online di ruas ganjil genap saat ini masih...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Ada Demo Protes Ganjil Genap, Lalin Depan Balai Kota DKI MacetMassa yang mengaku berasal dari pengemudi taksi online berdemo soal perluasan ganjil genap di depan Balai Kota DKI Jakarta. Arus lalu lintas di Jalan Medan Merdeka Selatan pun macet. GanjilGenap PerluasanGanjilGenap mau bebas ganjil genap? ganti ke plat kuning Perluasan Ganjil Genap ini memang bikin susah orang. Bagaimana jika harus bawa anak2 dan orang tua serta orang sakit? Tuh kan gak bs diatur... 😅
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Stiker Taksi Online di Ganjil Genap, Anies Minta Dishub DKI Bahas Secara MendalamGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, perihal stiker identitas taksi online di ruas ganjil genap saat ini masih...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Saat Ini Massa Pengunjuk Rasa Terkonsentrasi di Makalo, ManokwariDedi menyampaikan, saat ini pasukan kepolisian mundur terlebih dahulu untuk meredam agar massa unjuk rasa tenang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Mendagri Imbau Masyarakat Papua dan Papua Barat Tak Terhasut dan TerprovokasiTjahjo menyatakan, Aparatur Sipil Negara (ASN) juga sepatutnya tidak ikut aksi unjuk rasa. Orang Papua juga punya hati nurani woyyy...
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Rusuh di Manokwari, 3 Polisi Luka Karena Lemparan BatuSelain menelan korban luka, unjuk rasa berujung kerusuhan tersebut juga menyebabkan sejumlah fasilitas umum rusak.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »