Pengelola Perkantoran Diminta Sesuaikan Sirkulasi Udara

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pengelola perkantoran dapat menyesuaikan sirkulasi udara dengan struktur bangunan.

Jakarta, Beritasatu.com -

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meminta para pengelola atau penanggung jawab perkantoran untuk mengatur sirkulasi udara dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19. Pengaturan sirkulasi udara ini disesuaikan dengan struktur bangunan."Untuk mensiasati pengaturan sirkulasi udara, disesuaikan dengan struktur bangunan perkantoran tersebut," ujar Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Fify Mulyani, saat dihubungi, Sabtu .

Pengaturan tersebut, kata Fify, antara lain membuka jendela ruang kerja bila struktur bangunan kantor memungkinkan demikian. Kemudian membuka tirai jendela agar sinar matahari bisa masuk ke ruangan.

Selain itu, kata Fify, perkantoran wajib menjalankan protokol pencegahan Covid-19 yang sudah diatur dalam Pergub 51/2020. Menurut dia, kedisiplinan menjalankan protokol tersebut akan mencegah penyebaran Covid-19 di perkantoran khususnya kapasitas 50 persen dan sistemdalam ruangan bisa dikurangi stafnya sampai 50 persen dari kapasitas dan dipindahkan ke ruangan lainnya," pungkas Fify.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klaster Perkantoran, Perhatikan Hal Ini Selama Berada di Area GedungKlaster Perkantoran berpotensi penyebaran COVID-19 terbentuk di era Adaptasi Kebiasaan Baru, utamanya di gedung perkantoran.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Peningkatan Klaster Perkantoran Bisa Berasal dari Permukiman |Republika OnlinePara pekerja perkantoran pasti berangkat dari permukiman.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dihentikan Sementara Pemprov DKI, Ini Tanggapan Mitsubishi FUSOMenanggapi pemberitaan yang beredar di media massa terkait penghentian sementara kegiatan perkantoran yang dilakukan oleh...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Polres Jakut Tak Termasuk 31 Perkantoran yang Ditutup Akibat Covid-19Sejumlah perkantoran yang terdapat kasus positif maupun melanggar protokol kesehatan Covid-19 akan ditutup sementara.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Tiga ASN Positif Covid-19, Kantor Pemkab Kendal DitutupKompleks perkantoran Pemerintah Kabupaten Kendal Jawa Tengah, Jumat (7/08/2020) ditutup.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »