Pemudik Memadati Pelabuhan Trisakti di Banjarmasin

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 70%

Transportation Berita

Pemudik,Pelabuhan,Banjarmasin

Pemudik masih memadati Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan pada H-2 Lebaran. Tiga kapal disiapkan untuk membawa pemudik menuju Surabaya, Jawa Timur.

Petugas memasang gelang tiket kepada calon penumpang kapal laut tujuan Surabaya , Jawa Timur , yang telah melakukanBANJARMASIN, KOMPAS — Pemudik masih memadati Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin , Kalimantan Selatan pada H-2 Lebaran, Senin . Tiga kapal disiapkan untuk membawa pemudik menuju Surabaya , Jawa Timur .Subaryanto mengatakan, dua hari sebelum Lebaran adalah hari terakhir mudik menggunakan kapal laut dari Banjarmasin ke Surabaya . Mudik dengan angkutan laut telah berlangsung sejak H-15 Lebaran.

Menurut Subaryanto, puncak arus mudik angkutan laut Lebaran 2024 di Pelabuhan Banjarmasin terjadi pada H-6 Lebaran. Setelah itu, jumlah penumpang yang naik kapal menuju Surabaya turun meski jumlahnya masih tetap di atas 1.200 orang per hari. Subaryanto mengatakan, kecil kemungkinan masih ada pemudik yang belum terangkut pada hari terakhir jadwal keberangkatan kapal dari Banjarmasin ke Surabaya jika melihat kondisi penumpukan penumpang dan kendaraan pemudik di Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin pada H-2.

Pemudik bersepeda motor menunggu keberangkatan kapal laut tujuan Surabaya, Jawa Timur, di Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan pada H-2 Lebaran, Senin .

Pemudik Pelabuhan Banjarmasin Kapal Laut Surabaya Jawa Timur

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sekitar 7.800 Orang Mudik Lewat Pelabuhan BanjarmasinSekitar 7.800 orang telah mudik Lebaran melalui Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, sejak H-15 Lebaran.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Pemudik Mulai Padati Pelabuhan Triksakti BanjarmasinKSOP Kelas I Banjarmasin memprediksi jumlah pemudik tahun 2024 meningkat hingga 17 dibanding tahun sebelumnya
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Tak Dapat Tiket Pelabuhan Merak, Pemudik Diarahkan Lewat Pelabuhan CiwandanPolda Banten memastikan pemudik yang belum membeli tiket terlebih dahulu namun sudah ikut mengantre tetap akan dilayani pembelian tiket manual
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Adu Pengalaman Sosok Potensial di Bursa Pilkada DKI: Ada Ahok, Anies, Ridwan Kamil hingga SahroniPelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. Pelabuhan Panjang. Pelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. Pelabuhan yang identik dengan angkutan peti kemas itu akan terus menjadi tempat singgah kapal-kapal yang mengangkut pemudik dari Pelabuhan Ciwandan. "Kami sedang memaksimalkan fungsi dari Pelabuhan Panjang, memang (Pelabuhan) Panjang lebih jauh dan ada ekspektasi dari supir yang maunya ke"Jadi nanti kami tentukan saja nanti mana yang harus kami lakukan ke Panjang apa yang dari Bakauheni atau yang sebagian dari sini. Saya pikir kami bisa menilai-nilai penumpang yang ingin ke Panjang," imbuhnya
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kedatangan Pemudik di Pelabuhan Panjang Lampung MeningkatSebanyak 600 pemudik tiba di Pelabuhan Panjang, Lampung dari Pelabuhan Ciwandan pada Minggu (7/4).
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Lewati Puncak Mudik, Warga Masih Padati Pelabuhan Banjarmasin pada H-2 LebaranTiga kapal laut disiapkan untuk membawa para pemudik dari Banjarmasin menuju Surabaya, Jawa Timur pada H-2 Lebaran.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »